Perhatikan pernyataan berikut:1) Sel prokariot tidak memiliki inti sel2) Sel

Berikut ini adalah pertanyaan dari zaviela pada mata pelajaran Fisika untuk jenjang Sekolah Menengah Atas

Perhatikan pernyataan berikut:1) Sel prokariot tidak memiliki inti sel
2) Sel eukariotik terdapat pada bakteri
3) Tiap sel memiliki nukleus, sitoplasma, dan dinding sel
4) Setiap organisme tersusun atas sel
5) Sel dapat bereproduksi untuk mengganti sel yang rusak
Pernyataan yang sesuai dengan pengertian sel adalah nomor. . .
a.1 dan 2
b.2 dan 3
c.3 dan 4
d.4 dan 5​

Jawaban dan Penjelasan

Berikut ini adalah pilihan jawaban terbaik dari pertanyaan diatas.

Jawaban:

D. 4 dan 5

Penjelasan:

nomor 1 benar, tetapi tidak ada di opsi.

nomor 2 salah, karena sel eukariotik adalah sel yang kompleks. terdapat pada sel hewan dan tumbuhan.

nomor 3, salah. karena ada sel yang tidak memiliki nukleus / inti sel. yaitu sel prokariotik.

nomor 4, benar. karena pada dasarnya setiap organisasi itu tersusun atas sel-sel.

nomor 5, benar. jika ada sel yang rusak maka akan diganti. contohnya, ketika sel kulit mati maka akan mengelupas. tetapi tidak berdarah atau sakit kan karena selnya beregenerasi, membentuk sel kulit yang baru.

Semoga dengan pertanyaan yang sudah terjawab oleh NabhanRafli dapat membantu memudahkan mengerjakan soal, tugas dan PR sekolah kalian.

Apabila terdapat kesalahan dalam mengerjakan soal, silahkan koreksi jawaban dengan mengirimkan email ke yomemimo.com melalui halaman Contact

Last Update: Wed, 15 Jun 22