dalam kegiatan membuat magnet dengan cara elektromagnetik,apa pengaruh arus listrik

Berikut ini adalah pertanyaan dari limits742 pada mata pelajaran Fisika untuk jenjang Sekolah Menengah Atas

Dalam kegiatan membuat magnet dengan cara elektromagnetik,apa pengaruh arus listrikyang melalui lilitan kawat
terhadap magnet elementer
besi?

Jawaban dan Penjelasan

Berikut ini adalah pilihan jawaban terbaik dari pertanyaan diatas.

Jawaban:

1.Pengaruh arus listrik yg melalui lilitan kawat terhadap magnet elementer besi adalah:

Mengalirkan arus listrik pada kawat dapat timbul gaya magnet. ... Yaitu bahan magnet berupa besi/ baja dililiti dengan kawat. Kawat tersebut dihubungkan dengan sumber tegangan misalnya baterai. Maka magnet elementer akan tertata dan logam besi/ baja akan menjadi magnet yang sementara

Semoga dengan pertanyaan yang sudah terjawab oleh TheRealsMingkers1279 dapat membantu memudahkan mengerjakan soal, tugas dan PR sekolah kalian.

Apabila terdapat kesalahan dalam mengerjakan soal, silahkan koreksi jawaban dengan mengirimkan email ke yomemimo.com melalui halaman Contact

Last Update: Thu, 05 May 22