Berikut ini adalah pertanyaan dari arindaalviana pada mata pelajaran Fisika untuk jenjang Sekolah Menengah Atas
tolong caranya jg kak
Jawaban dan Penjelasan
Berikut ini adalah pilihan jawaban terbaik dari pertanyaan diatas.
Perbandingan kuasa yang dipergunakan untuk memindahkan batu adalah 4 : 3. Kuasa memindahkan batu dengan tuas adalah 200 N. Kuasa memindahkan batu dengan gerobak adalah 150 N.
Penjelasan dengan langkah-langkah:
Diketahui:
Gambar 1 tuas.
- Lb = lengan beban = jarak titik tumpu ke titik beban
Lb = 25 cm - Lk = lengan kuasa = jarak titik tumpu ke titik kuasa
Lb = 75 cm - m = 60 kg
- g = 10 m/s²
Gambar 2 gerobak roda satu.
- Lb = 25 cm
- Lk = 25 + 75
Lk = 100 cm - m = 60 kg
Ditanyakan:
- Perbandingan kuasa?
Jawaban:
Menentukan beban.
w = mg
w =
w = 600 N
Menentukan kuasa dengan tuas.
F = 200 N
Menentukan kuasa dengan gerobak.
Ujung roda gerobak adalah titik tumpu dan beban berada di tengah antara titik tumpu dan titik kuasa.
F = 150 N
Membandingkan kedua kuasa.
Perbandingan kuasa tuas dengan gerobak adalah 4 : 3.
Pelajari lebih lanjut
- Pelajari lebih lanjut tentang materi Pesawat Sederhana yomemimo.com/tugas/24372775
#BelajarBersamaBrainly
#SPJ1
Semoga dengan pertanyaan yang sudah terjawab oleh wiyonopaolina dapat membantu memudahkan mengerjakan soal, tugas dan PR sekolah kalian.
Apabila terdapat kesalahan dalam mengerjakan soal, silahkan koreksi jawaban dengan mengirimkan email ke yomemimo.com melalui halaman Contact
Last Update: Sun, 11 Dec 22