Soal fisikaPerhatikan gambar katrol pada bidang miring yang kasar diatas!

Berikut ini adalah pertanyaan dari InfiniteX pada mata pelajaran Fisika untuk jenjang Sekolah Menengah Atas

Soal fisikaPerhatikan gambar katrol pada bidang miring yang kasar diatas!
Carilah percepatan benda dan tegangan tali jika diketahui :
Massa benda A = 5 Kg
Massa benda B = 4 Kg
Massa katrol = 2 kg
Koefisien gesek (μk) = 0,2
Sudut kemiringan bidang (θ) = 37°
Jawab beserta langkah-langkahnya

DILARANG menjawab secara asal/spam/ hanya mengambil poin
Melanggar = Warn + Disegel


Soal fisikaPerhatikan gambar katrol pada bidang miring yang kasar diatas! Carilah percepatan benda dan tegangan tali jika diketahui :Massa benda A = 5 KgMassa benda B = 4 KgMassa katrol = 2 kgKoefisien gesek (μk) = 0,2Sudut kemiringan bidang (θ) = 37°Jawab beserta langkah-langkahnyaDILARANG menjawab secara asal/spam/ hanya mengambil poinMelanggar = Warn + Disegel​

Jawaban dan Penjelasan

Berikut ini adalah pilihan jawaban terbaik dari pertanyaan diatas.

Percepatan benda pada katrol yang ada pada bidang miring yang kasar adalah 0,22 m/s^{2}. Besar Tegangan tali pada katrol tersebut sebesar 39,11  N.

Penjelasan dengan langkah-langkah:

Katrol adalah salah satu jenis pesawat sederhana yang sering digunakan untuk mempermudah pekerjaan. Katrol ini memiliki bentuk seperti roda yang mempunyai poros. Katrol sendiri memiliki prinsip kerja menarik dan mengangkat benda dengan menggunakan roda berporos sehingga benda menjadi lebih ringan dan mudah pada saat diangkat. Terdapat beberapa jenis katrol, yang pertama adalah katrol tetap. Katrol tetap ini hanya berputar atau bergerak di tempat saja, katrol tidak ikut berpindah tempat. Kedua adalah katrol bergerak, ujung tali diikat pada suatu tempat kemudian katrol akan ikut berpindah tempat. Ketiga ada katrol majemuk, katrol ini merupakan gabungan dari katrol tetap dan juga katrol bergerak. Katrol majemuk memiliki titik tumpu lebih dari satu.

Pada sebuah bidang miring yang memiliki permukaan kasar, untuk menentukan besarnya percepatan beda dan tegangan tali pada katrol dapat dihitung dengan menggunakan cara seperti pada gambar terlampir.

Diketahui :

m1 = 5 kg

m2 = 4 kg

m katrol = 2 kg

μk = 0,2

θ = 37°

g = 10 m/s^{2}

Ditanya : a dan T

Jawab :

a = \frac{(4-5 sin 37 - 0,2 5 cos 37) 10}{5 + 4}

a = \frac{(4-5 0,6 - 0,2 5 0,8) 10}{9}

a = \frac{(4-3- 0,8) 10}{9}

a = \frac{2}{9}

a = 0,22 m/s^{2}

T = \frac{(1 +sin 37 + 0,2 cos 37) 5 4 10}{5 + 4}

T = \frac{(1 +0,6+ 0,2 0,8) 200}{9}

T = \frac{352}{9}

T = 39,11 N

Pelajari lebih lanjut

Pelajari lebih lanjut mengenai katrol pada yomemimo.com/tugas/46222932

Pelajari lebih lanjut mengenai tegangan tali pada yomemimo.com/tugas/21220991

#BelajarBersamaBrainly #SPJ1

Percepatan benda pada katrol yang ada pada bidang miring yang kasar adalah 0,22 [tex]m/s^{2}[/tex]. Besar Tegangan tali pada katrol tersebut sebesar 39,11  N.Penjelasan dengan langkah-langkah:Katrol adalah salah satu jenis pesawat sederhana yang sering digunakan untuk mempermudah pekerjaan. Katrol ini memiliki bentuk seperti roda yang mempunyai poros. Katrol sendiri memiliki prinsip kerja menarik dan mengangkat benda dengan menggunakan roda berporos sehingga benda menjadi lebih ringan dan mudah pada saat diangkat. Terdapat beberapa jenis katrol, yang pertama adalah katrol tetap. Katrol tetap ini hanya berputar atau bergerak di tempat saja, katrol tidak ikut berpindah tempat. Kedua adalah katrol bergerak, ujung tali diikat pada suatu tempat kemudian katrol akan ikut berpindah tempat. Ketiga ada katrol majemuk, katrol ini merupakan gabungan dari katrol tetap dan juga katrol bergerak. Katrol majemuk memiliki titik tumpu lebih dari satu. Pada sebuah bidang miring yang memiliki permukaan kasar, untuk menentukan besarnya percepatan beda dan tegangan tali pada katrol dapat dihitung dengan menggunakan cara seperti pada gambar terlampir.Diketahui :m1 = 5 kgm2 = 4 kgm katrol = 2 kgμk = 0,2θ = 37°g = 10 [tex]m/s^{2}[/tex]Ditanya : a dan TJawab :a = [tex]\frac{(4-5 sin 37 - 0,2 5 cos 37) 10}{5 + 4}[/tex]a = [tex]\frac{(4-5 0,6 - 0,2 5 0,8) 10}{9}[/tex]a = [tex]\frac{(4-3- 0,8) 10}{9}[/tex]a = [tex]\frac{2}{9}[/tex]a = 0,22 [tex]m/s^{2}[/tex]T = [tex]\frac{(1 +sin 37 + 0,2 cos 37) 5 4 10}{5 + 4}[/tex]T = [tex]\frac{(1 +0,6+ 0,2 0,8) 200}{9}[/tex]T = [tex]\frac{352}{9}[/tex]T = 39,11 NPelajari lebih lanjutPelajari lebih lanjut mengenai katrol pada https://brainly.co.id/tugas/46222932Pelajari lebih lanjut mengenai tegangan tali pada https://brainly.co.id/tugas/21220991#BelajarBersamaBrainly #SPJ1

Semoga dengan pertanyaan yang sudah terjawab oleh vaalennnnnn dapat membantu memudahkan mengerjakan soal, tugas dan PR sekolah kalian.

Apabila terdapat kesalahan dalam mengerjakan soal, silahkan koreksi jawaban dengan mengirimkan email ke yomemimo.com melalui halaman Contact

Last Update: Mon, 28 Nov 22