Jawablah pertanyaan berikut di bawah ini dengan benar! Pilihan Ganda! 1. Sebuah

Berikut ini adalah pertanyaan dari pd3425968 pada mata pelajaran Fisika untuk jenjang Sekolah Menengah Atas

Jawablah pertanyaan berikut di bawah ini dengan benar!Pilihan Ganda!
1. Sebuah partikel bermassa 0,8 kg bergerak melingkar dengan kecepatan sudut tetap 25 rad/s. Jika jari-jari lintasan partikel 45 cm, maka momentum sudut partikel itu adalah ….
A. 490 kg m^2 s^(-1)
B. 405 kg m^2 s^(-1)
C. 300 kg m^2 s^(-1)
D. 180 kg m^2 s^(-1)
E. 160 kg m^2 s^(-1)

2. Perhatikan gambar pada 3 jenis keseimbangan berikut!


Manakah gambar yang termasuk 3 jenis keseimbangan yaitu, labil, netral/indiferen, dan stabil. Pertanyaan tersebut yang sesuai dengan jenis keseimbangan pada gambar dengan nomor ….
A. (1), (2), dan (3)
B. (2), (3), dan (1)
C. (3), (1), dan (2)
D. (2) dan (3) saja
E. (1) dan (3) saja

3. Sebuah bola pejal bermassa 4,5 kg berjari-jari 3,6 m berotasi dengan kecepatan sudut 370 rad/s terhadap salah satu diameternya. Maka momentum sudut bola tersebut sebesar .…
A. 86.300 g m^2 s^(-2)
B. 40.400 g m^2 s^(-2)
C. 56.160 g m^2 s^(-2)
D. 46.300 g m^2 s^(-2)
E. 81.200 g m^2 s^(-2)

4. Sebuah partikel bermassa 475 g sedang berotasi dengan besar gaya momentum sudut partikel 6,3 kg.m/s terhadap suatu poros. Jika jarak partikel tersebut terhadap poros adalah 150 m, maka kelajuan linear partikel adalah ….
A. 0,14
B. 0,18
C. 0,08
D. 0,12
E. 0,16

5. Kesetimbangan yang terjadi pada benda yang apabila dipengaruhi gaya akan mengalami perubahan posisi, tetapi tidak mengalami perubahan titik berat. Keseimbangan seperti ini merupakan jenis keseimbangan ….
A. Keseimbangan tidak indiferen
B. Keseimbangan stabil
C. Keseimbangn tidak netral
D. Keseimbangan netral/indiferen
E. Kesetimbangan labil
Jawablah pertanyaan berikut di bawah ini dengan benar!
Pilihan Ganda!
1. Sebuah partikel bermassa 0,8 kg bergerak melingkar dengan kecepatan sudut tetap 25 rad/s. Jika jari-jari lintasan partikel 45 cm, maka momentum sudut partikel itu adalah ….
A. 490 kg m^2 s^(-1)
B. 405 kg m^2 s^(-1)
C. 300 kg m^2 s^(-1)
D. 180 kg m^2 s^(-1)
E. 160 kg m^2 s^(-1)
2. Perhatikan gambar pada 3 jenis keseimbangan berikut!
Manakah gambar yang termasuk 3 jenis keseimbangan yaitu, labil, netral/indiferen, dan stabil. Pertanyaan tersebut yang sesuai dengan jenis keseimbangan pada gambar dengan nomor ….
A. (1), (2), dan (3)
B. (2), (3), dan (1)
C. (3), (1), dan (2)
D. (2) dan (3) saja
E. (1) dan (3) saja
3. Sebuah bola pejal bermassa 4,5 kg berjari-jari 3,6 m berotasi dengan kecepatan sudut 370 rad/s terhadap salah satu diameternya. Maka momentum sudut bola tersebut sebesar .…
A. 86.300 g m^2 s^(-2)
B. 40.400 g m^2 s^(-2)
C. 56.160 g m^2 s^(-2)
D. 46.300 g m^2 s^(-2)
E. 81.200 g m^2 s^(-2)
4. Sebuah partikel bermassa 475 g sedang berotasi dengan besar gaya momentum sudut partikel 6,3 kg.m/s terhadap suatu poros. Jika jarak partikel tersebut terhadap poros adalah 150 m, maka kelajuan linear partikel adalah ….
A. 0,14
B. 0,18
C. 0,08
D. 0,12
E. 0,16
5. Kesetimbangan yang terjadi pada benda yang apabila dipengaruhi gaya akan mengalami perubahan posisi, tetapi tidak mengalami perubahan titik berat. Keseimbangan seperti ini merupakan jenis keseimbangan ….
A. Keseimbangan tidak indiferen
B. Keseimbangan stabil
C. Keseimbangn tidak netral
D. Keseimbangan netral/indiferen
E. Kesetimbangan labil

Jawaban dan Penjelasan

Berikut ini adalah pilihan jawaban terbaik dari pertanyaan diatas.

  1. Besar momentum sudut partikel tersebut sebesar 4,05 kgm²/s.
  2. Jenis keseimbangan labil, netral/indiferen, dan stabil ditunjukkan nomor (1), (2), dan (3).
  3. Besar momentum sudut bolatersebut sebesar8.631.360 gm²/s.
  4. Kelajuan linier partikeltersebut sebesar0,088 m/s.
  5. Keseimbangan yang terjadi saat benda mengalami perubahan posisi, namun tidak mengalami perubahan titik berat karena adanya gaya disebut keseimbangan netral/indeferen.

Penjelasan dengan langkah-langkah

  • Soal nomor 1

Momentum sudut merupakan ukuran kesukaran benda untuk mengubah arah gerak pada benda yang sedang berputar atau bergerak melingkar.

Diketahui:

  • m = 0,8 kg
  • ω = 25 rad/s
  • r = 45 cm = 0,45 m

Ditanya: momentum sudut partikel...?

Jawab:

L = I × ω

L = mr²ω

L = 0,8 kg × (0,45 m)² × 25 rad/s

L = 4,05 kgm²/s

Jadi, nilai momentum sudut partikeltersebut sebesar4,05 kgm²/s.

  • Soal nomor 3

Diketahui:

  • m = 4,5 kg = 4500 g
  • r = 3,6 m
  • ω = 370 rad/s

Ditanya: momentum sudut partikel...?

Jawab:

L = I × ω (menggunakan momen inersia untuk bola pejal)

L = 2/5mr²ω

L = 2/5 x 4500 g x (3,6 m)² x 370 rad/s

L = 8.631.360 gm²/s

Jadi, nilai momentum sudut bola pejaltersebut sebesar8.631.360 gm²/s.

  • Soal nomor 4

Diketahui:

  • m = 475 g = 0,475 kg
  • L = 6,3 kgm/s
  • r = 150 m

Ditanya: kelajuan linier partikel...?

Jawab:

L = mvr

6,3 kgm/s = 0,475 kg × v ×150 m

v = 6,3 kgm/s / 71,25 kgm

v = 0,088 m/s

Jadi, kelajuan linier partikel tersebut sebesar 0,088 m/s.

Pelajari lebih lanjut

Materi tentang momentum sudut yomemimo.com/tugas/101495, yomemimo.com/tugas/2891076, yomemimo.com/tugas/2677205

#BelajarBersamaBrainly

Semoga dengan pertanyaan yang sudah terjawab oleh septipuji dapat membantu memudahkan mengerjakan soal, tugas dan PR sekolah kalian.

Apabila terdapat kesalahan dalam mengerjakan soal, silahkan koreksi jawaban dengan mengirimkan email ke yomemimo.com melalui halaman Contact

Last Update: Sun, 12 Jun 22