Berikut ini adalah pertanyaan dari mamangheheh pada mata pelajaran Fisika untuk jenjang Sekolah Menengah Atas
3. Cara membuat magnet
4. Menghilangkan sifat magnet
5. Menentukan kutub magnet
6. Teknologi yang menggunakan elektromagnetik
7. Medan magnet
8. Kutub magnet bumi (sudut inklinasi dan deklinasi)
(BANTU DONG)
Jawaban dan Penjelasan
Berikut ini adalah pilihan jawaban terbaik dari pertanyaan diatas.
Jawaban:
1.Hewan yang dapat mendeteksi magnet bumi, karena di dalam tubuh hewan terdapat magnet.
2.Gaya magnet dapat menembus benda. Magnet mempunyai dua kutub, yaitu kutub utara dan kutub selatan.
3.Cara nya adalah : digosok, induksi, dan aliran arus listrik atau elektromagnetik.
4.
•Dipukul
•Dipanaskan
•Dialiri arus bolak balik (AC)
5.Menggantung sebuah magnet batang.
6.
•Kunci Pintu Listrik.
•Loudspeaker.
•Bel Listrik.
•Metal Detector.
•Relai
7.Suatu medan yang dibentuk dengan menggerakkan muatan listrik yang menyebabkan munculnya gaya di muatan listrik yang bergerak lainnya.
8.Sudut antara utara sebenarnya dan jarum kompas atau utara magnet.
Penjelasan:
#Semoga membantu ya :D
Semoga dengan pertanyaan yang sudah terjawab oleh victoriamarcharwp dapat membantu memudahkan mengerjakan soal, tugas dan PR sekolah kalian.
Apabila terdapat kesalahan dalam mengerjakan soal, silahkan koreksi jawaban dengan mengirimkan email ke yomemimo.com melalui halaman Contact
Last Update: Mon, 06 Jun 22