Berikut ini adalah pertanyaan dari Murnim80123 pada mata pelajaran Fisika untuk jenjang Sekolah Menengah Atas
B. Frekuensi getaran
TOLONG DIJAWAB KAK, TRIMAKASIH
Jawaban dan Penjelasan
Berikut ini adalah pilihan jawaban terbaik dari pertanyaan diatas.
Berdasarkan gambar terrsebut, waktuuntuk menempuh dariA ke Cadalah0,8 sekon, dan getaran tersebut mempunyai frekuensi 0,625 Hz.
Penjelasan dengan langkah-langkah:
Gambar tersebut menunjukkan sebuah bandul yang bergerak dari A ke B lalu ke C lalu kembali lagi ke B dan kembali ke A. Gerak tersebut termasuk kedalam getaran. Yang dimaksud dengan sebuah getaran ialah sebuah gerak yang terjadi secara bolak balik atau berosilasi di sekitar titik setimbangnya.
Diketahui :
waktu tempuh A ke B = 0,4 s
Ditanyakan :
waktu tempuh A ke C dan frekuensi
Jawab :
Waktu tempuh A ke C = 2 x waktu tempuh A ke B
= 2 x 0,4 s
= 0,8 s
Frekuensi =
jika diketahui waktu A ke B ( getaran) adalah 0,4 sekon, maka frekuensinya :
Pelajari lebih lanjut
Pelajari lebih lanjut tentang getaran pada yomemimo.com/tugas/14470771
#BelajarBersamaBrainly
Semoga dengan pertanyaan yang sudah terjawab oleh vaalennnnnn dapat membantu memudahkan mengerjakan soal, tugas dan PR sekolah kalian.
Apabila terdapat kesalahan dalam mengerjakan soal, silahkan koreksi jawaban dengan mengirimkan email ke yomemimo.com melalui halaman Contact
Last Update: Mon, 20 Jun 22