Sebutkan 8 planet di tata surya ini, beserta karakteristiknya ! Rapi

Berikut ini adalah pertanyaan dari RBrain pada mata pelajaran Fisika untuk jenjang Sekolah Menengah Atas

Sebutkan 8 planet di tata surya ini, beserta karakteristiknya !

Rapi dan jelas.

Jawaban dan Penjelasan

Berikut ini adalah pilihan jawaban terbaik dari pertanyaan diatas.

Jawaban:

1. Merkurius.

» Karekteristik = Planet terkecil di Tata Surya, Planet terdekat pertama dengan matahari.

2. Venus.

» Karakteristik = Planet Urutan ke-2 Di tata Surya, Planet terpanas di tata Surya, Diberi Julukan “Si Bintang Pagi” Dan “Bintang Malam”.

3. Bumi.

» Karakteristik = Tempat makhluk hidup tinggal, Urutan Ke-3 Di tata Surya.

4. Mars.

» Karakteristik = Planet Merah, suhu Udara Sangat dingin, Planet Urutan Ke-4 Di tata Surya.

5. Jupiter.

» Karakteristik = Planet terbesar Di tata Surya, Planet Urutan Ke-5 Di tata Surya.

6. Saturnus.

» Karakteristik = Memiliki Cincin, Planet Terbanyak yang memiliki Satelit, Planet Urutan Ke-6 Di tata Surya.

7. Uranus.

» Karakteristik = Planet Teringan di Tata Surya, Planet Ke-2 Terdingin di tata Surya, Planet Urutan Ke-7 Di tata Surya.

8. Neptunus.

» Karakteristik = Planet Terjauh dari matahari, Planet Terdingin di tata Surya, Planet yang berwarna Biru kehijauan, Planet Urutan Ke-8 Di tata Surya.

_______

Pembahasan:

Planet adalah Benda langit yang memiliki ukuran diameter yang lebih besar dari 2.000 km, Berbentuk Bulat Dan memiliki orbit yang tidak dapat memotong orbit pada planet lainnya. Planet Disebut Dengan bintang yang beredar di luar angkasa dan disebut sebagai bintang semu.

Semoga dengan pertanyaan yang sudah terjawab oleh CutesTYZ dapat membantu memudahkan mengerjakan soal, tugas dan PR sekolah kalian.

Apabila terdapat kesalahan dalam mengerjakan soal, silahkan koreksi jawaban dengan mengirimkan email ke yomemimo.com melalui halaman Contact

Last Update: Sat, 08 Oct 22