sebuah benda mempunyai massa 45kg mula mula bergerak dengan kecepatan

Berikut ini adalah pertanyaan dari Syahla133 pada mata pelajaran Fisika untuk jenjang Sekolah Menengah Atas

sebuah benda mempunyai massa 45kg mula mula bergerak dengan kecepatan 15m/s setelah 2.5 sekon kemudian bergerak dengan kecepatan 45 m/s sehingga nenda berpindah sejauh 55m. tentukan besar usaha yang dilakukan benda tersebut untuk bergerak​

Jawaban dan Penjelasan

Berikut ini adalah pilihan jawaban terbaik dari pertanyaan diatas.

Jawaban:

33750 Joule

Penjelasan:

Rumus Usaha

W = F × s

F = gaya

s = jarak

mencari besar gaya

dengan

m = 45 kg

g = 10 m/s²

F = m × g

F = 45 kg × 10 m/s²

F = 450 N

mencari besar jarak dengan

vo = 15 m/s

vt = 45 m/s

t = 2,5 sekon

s = vot + ½at²

karena nilai a (percepatan) belum di ketahui, maka kita perlu mencari percepatan dengan rumus

a = vt-vo/t

a = \frac{(45 - 15)}{2.5} \\ = 12

yaitu 12 m/s²

lanjut mencari jarak dengan rumus

s = vot + ½at²

s = (15 \times 2.5) + (\frac{12 \times {2.5}^{2} }{2}) \\ = 37.5 + 37.5 \\ = 75m

yaitu 75 m

dengan begitu usaha yang di lakukan adalah

W = F × s

W = 450 N × 75 m

W = 33750 Joule

Semoga dengan pertanyaan yang sudah terjawab oleh windach96 dapat membantu memudahkan mengerjakan soal, tugas dan PR sekolah kalian.

Apabila terdapat kesalahan dalam mengerjakan soal, silahkan koreksi jawaban dengan mengirimkan email ke yomemimo.com melalui halaman Contact

Last Update: Sun, 11 Dec 22