Berikut ini adalah pertanyaan dari auli21932 pada mata pelajaran Fisika untuk jenjang Sekolah Menengah Atas
Jawaban dan Penjelasan
Berikut ini adalah pilihan jawaban terbaik dari pertanyaan diatas.
Jawaban:
Jika suhu sebesar 45Derajat Celcius ke
Reamur = 36Derajat Reamur
Fahrenheit = 113Derajat Fahrenheit
Kelvin = 318Derajat Kelvin
Pembahasan :
Diketahui =
Suhu sebesar 45Derajat Celcius
Ditanya =
Suhu pada Reamur, Fahrenheit dan Kelvin ?
Dijawab =
Reamur
Fahrenheit
Kelvin
Penjelasan:
Soal diatas membahas tentang suhu dan perubahannya, Suhu adalah satuan untuk mengukur seberapa besar panas benda, satuan Internasional suhu adalah Kelvin, artinya satuan suhu kelvin paling banyak digunakan dalam dunia internasional.
Alat untuk mengukur suhu disebut Termometer, cara kerja utama termometer dengan mendekatkan/ tempel kepada objek maka panas akan mendekati termometer, sehingga terjadi pemuian pada isi termometer, terkecuali bagi termometer sudah berteknologi, memanfaatkan teknologi digital.
Satuan suhu itu ada 4 yaitu,
Celcius => paling banyak digunakan di indonesia, khususnya menghitung suhu badan
Kelvin => Ditetapkan sebagai satuan suhu internasional
Reamur
Fahrenheit
Sedangkan termometer yang memanfaatkan pemuaian air
Termometer air raksa
Termometer alkohol
Note : Suhu tubuh manusia = 35Derajat Celcius sampai 42Derajat Celcius
Pelajari Lebih Lanjut :
Pemuaian zat cair lebih besar dari pada zat padat.Hal ini dapat diperlihatkan pada peristiwa
Apa yang dimaksud dengan konduktor ?
Bila termometer celcius menunjukkan angka 20°C, maka berapakah yang ditunjukkan oleh termometer fahrenheit
Detail jawaban :
Mapel : Fisika
kelas : 8
Bab : Suhu dan penerapannya
Kode soal : 6
Kata Kunci : 45 Derajat Celcius, Reamur, Fahrenheit, Kelvin
Kode kategorisasi : 8.6.3
Semoga dengan pertanyaan yang sudah terjawab oleh aanjuansi dapat membantu memudahkan mengerjakan soal, tugas dan PR sekolah kalian.
Apabila terdapat kesalahan dalam mengerjakan soal, silahkan koreksi jawaban dengan mengirimkan email ke yomemimo.com melalui halaman Contact
Last Update: Tue, 09 Aug 22