2 Bu Arni adalah seorang guru SD yang mengabdi di

Berikut ini adalah pertanyaan dari azifaachdania pada mata pelajaran Ekonomi untuk jenjang Sekolah Menengah Atas

2 Bu Arni adalah seorang guru SD yang mengabdi di kota Bandung, sedangkan teman kuliahnyadulu, Bu Sinta mengabdi sebagai guru di Jakarta. Setiap awal tahun pelajaran, Bu Sinta selalu
meminta rancangan kurikulum yang telah dikembangkan oleh Bu Arni untuk diterapkan di
sekolahnya karena Bu Sinta beranggapan materi yang diajarkan sama saja. Jika dilihat dari prinsip
sosiologis-antropologis, maka:
a. apakah tindakan yang dilakukan Bu Sinta sudah tepat? Kemukakan alasan Saudara.
b. Jika belum tepat, bagaimana yang seharusnya Bu Sinta lakukan?

Jawaban dan Penjelasan

Berikut ini adalah pilihan jawaban terbaik dari pertanyaan diatas.

a. Tindakan yang dilakukan Bu Sinta kurang tepat. Hal ini dikarenakan secara sosiologis dan antropologis, masyarakat yang berada di Bandung dan Jakarta tidaklah sama. Kemudian, kehidupan masyarakat dan kebudayaan di Bandung dan Jakarta sangatlah berbeda. Maka dari itu, sangat kurang tepat apabila Bu Sinta meminta rancangan kurikulum yang dikembangkan oleh Bu Arni untuk digunakan pada sekolahnya.

b. Oleh karena tindkaan Bu Sinta yang kurang tepat maka seharusnya Bu Sinta membbuat atau mengembangkan secara pribadi kurikulum tingkat satuan pendidikan (KTSP), sehingga dapat mengakomodasi kondisi lingkungan sekolah serta kebudayaan setempat dengan tetap mengacu pada standar pendidikan nasional.

Pembahasan:

Pembuatan kurikulum tingkat satuan pendidikan (KTSP) seharusnya berdasakan kondisi lingkungan sekolah masing-masing namun tetap mengacu pada standar pendidikan nasional yang telah ditetapkan pemerintah.

Pelajari lebih lanjut

Pelajari lebih lanjut tentang kurikulum pada yomemimo.com/tugas/3777707

#BelajarBersamaBrainly #SPJ1

Semoga dengan pertanyaan yang sudah terjawab oleh debyharfiani dapat membantu memudahkan mengerjakan soal, tugas dan PR sekolah kalian.

Apabila terdapat kesalahan dalam mengerjakan soal, silahkan koreksi jawaban dengan mengirimkan email ke yomemimo.com melalui halaman Contact

Last Update: Fri, 16 Sep 22