Berat benda ketika di permukaan bumi sebesar 540n. jari-jari permukaan

Berikut ini adalah pertanyaan dari AhmadBayhaqi7924 pada mata pelajaran Fisika untuk jenjang Sekolah Menengah Atas

Berat benda ketika di permukaan bumi sebesar 540n. jari-jari permukaan bumi dinyatakan dengan r. jika berat benda 60n, letak benda dari permukaan bumi sejauh

Jawaban dan Penjelasan

Berikut ini adalah pilihan jawaban terbaik dari pertanyaan diatas.

Letak Benda Tersebut dari Permukaan Bumi Sejauh 2r (2 kali Jari-jari Bumi).

__________________.

Semakin Tinggi Suatu Benda Berada, Semakin Kecil Gaya Gravitasi Yang Dimilikinya, Sehingga Semakin Kecil Pula Beratnya

Untuk Mencari Berat Suatu Benda Yang Berada Pada Ketinggian tertentu, Dapat Digunakan Rumus:

 \\ \boxed{\bf W'= \frac{W. {r}^{2} }{ {h}^{2} } } \\ \\

Dengan:

  • W' = Berat Benda Pada Ketinggian h
  • W = Berat Benda Pada Permukaan Bumi
  • r = Jari-jari Bumi
  • h = Ketinggian Dari Pusat Bumi

__________.

Diketahui:

  • W = 540 N
  • W' = 60 N

--

Ditanya:

  • Letak Benda Dari Permukaan Bumi Jika Beratnya 60 N?

--

Penyelesaian:

 \bf W' = \frac{W. {R}^{2} }{ {h}^{2} } \\ \\ \bf 60= \frac{{540r}^{2} }{(h)^{2} } \\ \\ \bf h^{2}= \frac{540 {{r}^{2}} }{60} \\ \\ \bf h^{2}= 9r^{2} \\ \\ \bf h = 3r \: \: \sf\color{red} (dari\:pusat\:bumi)\\\\ \boxed{\bf h =2r \: \: \sf\color{red}(dari\:permukaan\:bumi} \\ \\

Maka Benda Tersebut Berada di ketinggian 2r diatas Permukaan Bumi

_________.

Pelajari Lebih Lanjut

• Mencari Berat Benda Yang Berada 3R dari Pusat Bumi

yomemimo.com/tugas/2314652

__________.

Detail Jawaban

Kelas: X

Mapel: Fisika

Materi: Hukum Newton (Gravitasi)

Kode Soal: 6

Kode Kategorisasi: 10.6.7

Kata Kunci: Pengaruh Gravitasi Terhadap Berat Benda.

Letak Benda Tersebut dari Permukaan Bumi Sejauh 2r (2 kali Jari-jari Bumi). __________________.Semakin Tinggi Suatu Benda Berada, Semakin Kecil Gaya Gravitasi Yang Dimilikinya, Sehingga Semakin Kecil Pula BeratnyaUntuk Mencari Berat Suatu Benda Yang Berada Pada Ketinggian tertentu, Dapat Digunakan Rumus:[tex] \\ \boxed{\bf W'= \frac{W. {r}^{2} }{ {h}^{2} } } \\ \\ [/tex]Dengan:W' = Berat Benda Pada Ketinggian hW = Berat Benda Pada Permukaan Bumir = Jari-jari Bumih = Ketinggian Dari Pusat Bumi__________.Diketahui:W = 540 NW' = 60 N--Ditanya:Letak Benda Dari Permukaan Bumi Jika Beratnya 60 N? --Penyelesaian:[tex] \bf W' = \frac{W. {R}^{2} }{ {h}^{2} } \\ \\ \bf 60= \frac{{540r}^{2} }{(h)^{2} } \\ \\ \bf h^{2}= \frac{540 {{r}^{2}} }{60} \\ \\ \bf h^{2}= 9r^{2} \\ \\ \bf h = 3r \: \: \sf\color{red} (dari\:pusat\:bumi)\\\\ \boxed{\bf h =2r \: \: \sf\color{red}(dari\:permukaan\:bumi} \\ \\ [/tex]Maka Benda Tersebut Berada di ketinggian 2r diatas Permukaan Bumi_________.Pelajari Lebih Lanjut• Mencari Berat Benda Yang Berada 3R dari Pusat Bumi→ https://brainly.co.id/tugas/2314652__________.Detail JawabanKelas: XMapel: FisikaMateri: Hukum Newton (Gravitasi) Kode Soal: 6Kode Kategorisasi: 10.6.7Kata Kunci: Pengaruh Gravitasi Terhadap Berat Benda.

Semoga dengan pertanyaan yang sudah terjawab oleh Kal43 dapat membantu memudahkan mengerjakan soal, tugas dan PR sekolah kalian.

Apabila terdapat kesalahan dalam mengerjakan soal, silahkan koreksi jawaban dengan mengirimkan email ke yomemimo.com melalui halaman Contact

Last Update: Wed, 01 Jun 22