jarak antara sekolah dan rumah reni adalah 5km 250m, jarak

Berikut ini adalah pertanyaan dari lindhaw14 pada mata pelajaran Fisika untuk jenjang Sekolah Menengah Atas

Jarak antara sekolah dan rumah reni adalah 5km 250m, jarak antara sekolah dan rumah ratna 6km 270m.berapakah jarak rumaj reni dan ratna​

Jawaban dan Penjelasan

Berikut ini adalah pilihan jawaban terbaik dari pertanyaan diatas.

Jarak rumah reni dan ratna adalah 1 km 20 m atau 1020 m. Jarak merupakan sesuatu yang menghubungkan dua objek atau dua lokasi. Atu bisa juga diartikan angka yang menunjukkan seberapa jauh suatu benda dengan benda lainnya.

Pada soal kita akan mencari jarak antara rumah reni dan rumah ratna jika diukur sama-sama dari sekolah. Sehingga untuk menjawab soal ini bisa dicari selisih jaraknya saja.

Penjelasan dengan langkah-langkah:

Diketahui:

Jarak antara sekolah dan rumah reni adalah 5km 250m

Jarak antara sekolah dan rumah ratna 6km 270m.

Ditanya:

Jarak rumah reni dan ratna = ......?

Jawab:

= 6 km 270 m - 5 km 250 m

= (6-5) km + (270 - 250) m

= 1 km  20 m

= 1 km = 1000 m ---> 1000 m + 20 m = 1020 m

Jadi, jarak rumah reni dan ratna adalah 1 km 20 m atau 1020 m

Pelajari lebih lanjut

Materi tentang jarak yomemimo.com/tugas/6807565

#BelajarBersamaBrainly

#SPJ1

Semoga dengan pertanyaan yang sudah terjawab oleh mawarniika162 dapat membantu memudahkan mengerjakan soal, tugas dan PR sekolah kalian.

Apabila terdapat kesalahan dalam mengerjakan soal, silahkan koreksi jawaban dengan mengirimkan email ke yomemimo.com melalui halaman Contact

Last Update: Thu, 10 Nov 22