Hukum I Kirchhoff menyatakan bahwa jumlah arus listrik yang meninggalkan

Berikut ini adalah pertanyaan dari muhammadjafar00137 pada mata pelajaran Fisika untuk jenjang Sekolah Menengah Atas

Hukum I Kirchhoff menyatakan bahwa jumlah arus listrik yang meninggalkan titik percabangan sama dengan jumlah arus yang masuk ke titik percabangan. Ini memiliki artiA. muatan listrik bersifat kekal.
B. muatan listrik tidak dapat memiliki nilai seimbang
C. energi listrik bersifat kekal
D. energi listrik dapat dibagi

pliss jawab

Jawaban dan Penjelasan

Berikut ini adalah pilihan jawaban terbaik dari pertanyaan diatas.

Hukum ini memiliki arti energi listrik bersifat kekal (Opsi C). Arus yang melewati sebuah kawat akan menghasilkan energi listrik pada kawat atau benda lainnya yang terhubung dengan kawat tersebut. Energi listrik yang masuk percabangan memiliki nilai yang sama pula dengan energi listrik yang menjauhi percabangan. Hal ini menyatakan bahwa energi listrik bersifat kekal.

Penjelasan

Hukum I Kirchhoff berkaitan dengan arus listrik yang mengalir dalam suatu rangkaian. Hukum I Kirchhoff berbunyi "Jumlah kuat arus yang masuk pada titik percabangan sama dengan kuat arus yang keluar". Secara matematis, hukum I Kirchhoff dinyatakan sebagai berikut:

ΣI masuk = ΣI keluar

Pelajari Lebih Lanjut

Listrik Statis & Listrik Dinamis → yomemimo.com/tugas/1203406

Hukum Ohm → yomemimo.com/tugas/10546645

Gaya Gerak Listrik (GGL) → yomemimo.com/tugas/4627135

Detail Jawaban

Mata Pelajaran: Fisika

Kelas: IX SMP

Materi: Listrik Dinamis

Kata Kunci: Hukum I Kirchhoff

Kode Soal: 6

Kode Kategorisasi: 9.6.3

Semoga dengan pertanyaan yang sudah terjawab oleh tamamariestyadii dapat membantu memudahkan mengerjakan soal, tugas dan PR sekolah kalian.

Apabila terdapat kesalahan dalam mengerjakan soal, silahkan koreksi jawaban dengan mengirimkan email ke yomemimo.com melalui halaman Contact

Last Update: Fri, 02 Sep 22