Sebutkan jenis jenis interaksi disosiatif

Berikut ini adalah pertanyaan dari anakcerdas56 pada mata pelajaran IPS untuk jenjang Sekolah Menengah Atas

Sebutkan jenis jenis interaksi disosiatif

Jawaban dan Penjelasan

Berikut ini adalah pilihan jawaban terbaik dari pertanyaan diatas.

Jawaban:

  1. persaingan (kompetisi)
  2. persaingan (kompetisi) kontravensi
  3. persaingan (kompetisi) kontravensipertentangan (konflik)

Penjelasan:

ada 3 bentuk interaksi yang bersifat disosiatif. Interaksi sosial merupakan hubungan timbal balik antara individu dengan individu maupun kelompok, atau kelompok dengan kelompok. Dalam kajian sosiologi, interaksi sosial terbagi ke dalam tiga macam bentuk, yaitu asosiatif, disosiatif dan akomodatif.

Proses sosial disosiatif merupakan interaksi sosial yang mengarah pada perpecahan dan pertentangan. Namun pada dasarnya, proses sosial disosiatif tersebut merujuk pada berbagai upaya manusia untuk mempertahankan keberlangsungan hidup.

Menurut para ahli, manusia memiliki tiga perjuangan pokok dalam mempertahankan kelangsungan hidup. Tiga hal tersebut mencakup perjuangan melawan sesama, melawan makhluk lain dan melawan alam. Dalam perjuangan tersebut, proses sosial dilakukan dengan meliputi persaingan, kontravensi, dan pertentangan.

Semoga dengan pertanyaan yang sudah terjawab oleh rubyjane087 dapat membantu memudahkan mengerjakan soal, tugas dan PR sekolah kalian.

Apabila terdapat kesalahan dalam mengerjakan soal, silahkan koreksi jawaban dengan mengirimkan email ke yomemimo.com melalui halaman Contact

Last Update: Tue, 27 Dec 22