1.Apa saja bentuk bahaya tidak langsung yang terjadi setelah atau

Berikut ini adalah pertanyaan dari christianbenfrick21 pada mata pelajaran Fisika untuk jenjang Sekolah Menengah Atas

1.Apa saja bentuk bahaya tidak langsung yang terjadi setelah atau saat gunung berapi aktif meletus?2.Di manakah letak lempeng bumi eurasia di wilayah Indonesia?
3.apa yang kamu ketahui tentang jenis gunung berapi kaldera?jelaskan!
4.berapakah angka kelembapan udara yang akan terasa nyaman oleh kita? mengapa demikian?
5.apa yang dimaksud dengan hujan frontal? jelaskan​

Jawaban dan Penjelasan

Berikut ini adalah pilihan jawaban terbaik dari pertanyaan diatas.

JAWABAN :

1. bahaya tidak langsung pada letusan gunung berapi yaitu banjir bandang, longsoran vulkanik, dan lahar hujan.

2. Lempeng Eurasia yang terletak di sebelah barat Indonesia terdapat pulau-pulau Jawa, Sumatera, Kalimantan, Sulawesi, dan juga Nusa Tenggara. Jadi, lempeng Eurasia terletak di pulau-pulau Jawa, Sumatera, Kalimantan, Sulawesi, dan juga Nusa Tenggara.

3. Kaldera adalah fitur vulkanik yang terbentuk dari jatuhnya tanah setelah letusan vulkanik. Contoh di Indonesia adalah danau Toba yang berawal dari letusan gunung purba. Kaldera sering tertukar dengan kawah vulkanik. Kata "kaldera" berasal dari bahasa Spanyol, yang artinya wajan.

4. angka kelembapan udara yang akan terasa nyaman oleh kita adalah antara 40% hingga 60%. Hal ini dikarenakan apabila kelembaban udara menunjukkan angka rendah ataupun tinggi akan berbahaya bagi kesehatan tubuh kita.

5. Hujan frontal adalah hujan yang terjadi di daerah front, yang disebabkan oleh pertemuan dua massa udara yang memiliki temperatur yang berbeda.

Semoga membantu ^^

Semoga dengan pertanyaan yang sudah terjawab oleh rugunsitumorang dapat membantu memudahkan mengerjakan soal, tugas dan PR sekolah kalian.

Apabila terdapat kesalahan dalam mengerjakan soal, silahkan koreksi jawaban dengan mengirimkan email ke yomemimo.com melalui halaman Contact

Last Update: Sun, 10 Jul 22