mengapa fase bulan bisa membuat air laut naik​

Berikut ini adalah pertanyaan dari fauzansr360 pada mata pelajaran Fisika untuk jenjang Sekolah Menengah Atas

Mengapa fase bulan bisa membuat air laut naik​

Jawaban dan Penjelasan

Berikut ini adalah pilihan jawaban terbaik dari pertanyaan diatas.

Karena adanya gravitasi yang dimiliki oleh Bulan yang dapat menarik air laut sehingga permukaan laut meninggi.

Penjelasan:

Bulan adalah satelit alami yang dimiliki oleh planet Bumi, bulan terbentuk dari sisa tabrakan asteroid yang membentuk bumi. Sampai saat ini, bulan dan bumi saling berkaitan dan saling berotasi pada porosnya.

Fase bulan terbagi menjadi 8, dan salah satu fase bulan yang dapat menyebabkan pasang surut air laut. Itu disebabkan karena adanya campuran anrara 2 gravitasi yang dimiliki oleh Bumi dan Bulan.

Semoga dengan pertanyaan yang sudah terjawab oleh LyraeChan dapat membantu memudahkan mengerjakan soal, tugas dan PR sekolah kalian.

Apabila terdapat kesalahan dalam mengerjakan soal, silahkan koreksi jawaban dengan mengirimkan email ke yomemimo.com melalui halaman Contact

Last Update: Tue, 13 Sep 22