Ciri bayangan yang dibentuk oleh cermin datar adalah .....

Berikut ini adalah pertanyaan dari sasnita8234 pada mata pelajaran Fisika untuk jenjang Sekolah Menengah Atas

Ciri bayangan yang dibentuk oleh cermin datar adalah .....

Jawaban dan Penjelasan

Berikut ini adalah pilihan jawaban terbaik dari pertanyaan diatas.

Cermin datar merupakan salah satu cermin yang bermanfaat bagi kehidupan. Ciri-ciri bayangan yang dihasilkan oleh cermin datar adalah bayangan yang dihasilkan tegak, jarak bayangan dan juga jarak benda sama besar, bayangan bersifat maya atau semu, tinggi bayangan sama dengan tinggi benda, bayangan memiliki arah yang tertukar atau berkebalikan.

Pembahasan:

Cermin datar merupakan salah satu jenis cermin yang berbentuk kepingan dengan permukaan datar. Salah satu permukaan cermin ini dapat memantulkan cahaya. Cermin datar ini sangat bermanfaat untuk berkaca. Pada bagian belakang cermindatar terdapat logam tipis yang bertujuan untuk mencegah cahaya menembus cermin.

Pada cermin datar, bayangan yang dihasilkan memiliki sifat yang sama dengan benda. Jarak bayangan dengan jarak benda terhadap cermin sama jauhnya. Tinggi bayangan dan juga tinggi benda sama tingginya. Bayangan bersifat maya karena ada di belakang cermin. Bayangan akan bersifat tegak.

Pelajari lebih lanjut

Pelajari lebih lanjut mengenai cermin datar pada yomemimo.com/tugas/28956804

#BelajarBersamaBrainly #SPJ4

Semoga dengan pertanyaan yang sudah terjawab oleh vaalennnnnn dapat membantu memudahkan mengerjakan soal, tugas dan PR sekolah kalian.

Apabila terdapat kesalahan dalam mengerjakan soal, silahkan koreksi jawaban dengan mengirimkan email ke yomemimo.com melalui halaman Contact

Last Update: Thu, 01 Sep 22