Dalam kehidupan sehari-hari, Anda pasti pernah menghadapi masalah. Untuk dapat

Berikut ini adalah pertanyaan dari mar678lina00 pada mata pelajaran B. Indonesia untuk jenjang Sekolah Menengah Atas

Dalam kehidupan sehari-hari, Anda pasti pernah menghadapi masalah. Untuk dapat menyelesaikannya, Anda dapat meneladani hal-hal yang dilakukan Raja Bayan ketika menghadapi masalah dalam teks hikayat tersebut. Apa sajakah hal yang dimaksud? Berikan penjelasan Anda.​

Jawaban dan Penjelasan

Berikut ini adalah pilihan jawaban terbaik dari pertanyaan diatas.

Hikayat adalah salah satu jenis karya sastra lama berbentuk prosa yang mengisahkan kehidupan keluarga istana maupun kaum bangsawan yang berisi nasihat dan petuah. Berdasarkan soal, dapat disimpulkan bahwa hal yang dimaksud adalah menghadapi masalah dengan tenang dan membalas kebaikan yang telah dilakukan kepada kita.

Pembahasan:

Pada saat belajar mata pelajaran Bahasa Indonesia terasa sangat menyenangkan. Ketika belajar Bahasa Indonesia maka kita akan mempelajari tentang hikayat, cerpen, puisi, pantun, berbagai jenis teks, dan lain sebagainya. Hikayat adalah salah satu jenis karya sastra lama berbentuk prosa yang mengisahkan kehidupan keluarga istana maupun kaum bangsawan yang berisi nasihat dan petuah. Berdasarkan soal, dapat disimpulkan bahwa hal yang dimaksud adalah menghadapi masalah dengan tenang dan membalas kebaikan yang telah dilakukan kepada kita.

Pelajari lebih lanjut

Materi tentang pengertian hikayat yomemimo.com/tugas/15793504

#BelajarBersamaBrainly

#SPJ1

Semoga dengan pertanyaan yang sudah terjawab oleh ariefikhwanw dapat membantu memudahkan mengerjakan soal, tugas dan PR sekolah kalian.

Apabila terdapat kesalahan dalam mengerjakan soal, silahkan koreksi jawaban dengan mengirimkan email ke yomemimo.com melalui halaman Contact

Last Update: Sun, 05 Feb 23