Sebuah bola bergerak dengan kecepatan awal 10 m/s. Ketika melewati

Berikut ini adalah pertanyaan dari itsnotbyhuman pada mata pelajaran Fisika untuk jenjang Sekolah Menengah Atas

Sebuah bola bergerak dengan kecepatan awal 10 m/s. Ketika melewati sebuah puncak, bola memiliki ketinggian 20 meter dan kecepatan hanya 5 m/s. Berapa usaha yang dilakukan oleh gaya gravitasi?tolong beserta contoh cara dan penjelasannya

mau di presentasikan besok tolong bantu jawab kakak (jangan ngasal)​

Jawaban dan Penjelasan

Berikut ini adalah pilihan jawaban terbaik dari pertanyaan diatas.

Jawaban:

196 J

Penjelasan:

∆Ep = Ep akhir – Ep awal

= m · g · h₂ – m · g · h₁

= m · g (h₂ – h₁)

dengan m adalah massa bola dan g adalah percepatan gravitasi (dalam hal ini diasumsikan konstan dan g = 9,8 m/s²), h₁ = 0 m, dan h₂ = 20 m.

•••

∆Ep = m · g (h₂ – h₁)

= 1 · 9,8 (20 – 0)

= (9,8) · 20

= 196 J

Karena bola tidak memiliki energi potensial ketika berada pada posisi awal (sama dengan nol), maka usaha yang dilakukan oleh gaya gravitasi untuk membawa bola ke posisi puncak adalah sebesar ∆Ep.

Wg = ∆Ep = 196 J ✔️

Semoga dengan pertanyaan yang sudah terjawab oleh DeVarignon dapat membantu memudahkan mengerjakan soal, tugas dan PR sekolah kalian.

Apabila terdapat kesalahan dalam mengerjakan soal, silahkan koreksi jawaban dengan mengirimkan email ke yomemimo.com melalui halaman Contact

Last Update: Wed, 17 May 23