tentukan nilai bola: a. saat berada pada ketinggian 1 m

Berikut ini adalah pertanyaan dari sultanwibu105 pada mata pelajaran Fisika untuk jenjang Sekolah Menengah Atas

Tentukan nilai bola: a. saat berada pada ketinggian 1 m dari tanah; dan b. sesaat sebelum menyentuh tanah.​

Jawaban dan Penjelasan

Berikut ini adalah pilihan jawaban terbaik dari pertanyaan diatas.

Pertanyaan di atas tidak dapat dijawab dengan tepat karena tidak adanya keterangan mengenai hal-hal berikut:

  • Apakah bola tersebut mengalami gerak jatuh bebas?
  • Berapakah kecepatan awal bola tersebut?
  • Dari ketinggian berapa bola tersebut dijatuhkan?
  • Berapa massa bola tersebut?

Oleh karena itu, saya akan menjawab pertanyaan tersebut dengan rumus-rumus dari hukum kekekalan energi mekanik.

Persamaan-persamaan yang dapat menjelaskan hukum kekekalan energi mekanik adalah sebagai berikut:

  • Em1 = EM2
  • Ep1 + Ek1 = Ep2 + Ek2
  • mgh1 + 1/2mv^2 pertama = mgh2 + 1/2mv^2 kedua

Em adalah energi mekanik keadaan
Ep adalah energi potensial keadaan
Ek adalah energi kinetik keadaan
m adalah massa benda
g adalah percepatan gravitasi
h adalah ketinggian keadaan
v adalah kecepatan keadaan

Pembahasan

Energi mekanik merupakan jumlah dari energi potensial dan energi kinetik yang bekerja pada sebuah benda dalam suatu keadaan. Energi kinetik sendiri merupakan energi energi yang dimiliki benda dikarenakan adanya gerak yang dilakukan, sementara energi potensial merupakan energi yang dimiliki benda karena adanya suatu kedudukan atau posisi.

Pelajari lebih lanjut

Materi tentang energi mekanik yomemimo.com/tugas/35875885

#BelajarBersamaBrainly #SPJ9

Semoga dengan pertanyaan yang sudah terjawab oleh ChristaviaAyunda dapat membantu memudahkan mengerjakan soal, tugas dan PR sekolah kalian.

Apabila terdapat kesalahan dalam mengerjakan soal, silahkan koreksi jawaban dengan mengirimkan email ke yomemimo.com melalui halaman Contact

Last Update: Tue, 20 Dec 22