Elektroskop netral didekati oleh benda bermuatan negatif. Jenis muatan yang

Berikut ini adalah pertanyaan dari vroxxyvrixxy pada mata pelajaran Fisika untuk jenjang Sekolah Menengah Atas

Elektroskop netral didekati oleh benda bermuatan negatif. Jenis muatan yang terjadi pada daun elektroskop adalahBerikan penjelasan kalau bisa!!​
Elektroskop netral didekati oleh benda bermuatan negatif. Jenis muatan yang terjadi pada daun elektroskop adalahBerikan penjelasan kalau bisa!!​

Jawaban dan Penjelasan

Berikut ini adalah pilihan jawaban terbaik dari pertanyaan diatas.

Jawaban:

b. I = -, II = -

Penjelasan:

Ketika elektroskop netral didekati oleh sebuah benda bermuatan negatif, muatan positif dari daun elektroskop akan tertarik ke bola logam yang berada di atas.

Muatan negatif yang terdapat pada bola logam, mempunyai sifat tolak-menolak dengan muatan yang berada pada benda yang mendekati daun-daun elektroskop. Hal itu menyebabkan kedua daun elektroskop memiliki kelebihan elektron atau muatan negatif, sehingga akan saling menjauh karena saling memiliki muatan negatif.

Semoga dengan pertanyaan yang sudah terjawab oleh RayshaRPA dapat membantu memudahkan mengerjakan soal, tugas dan PR sekolah kalian.

Apabila terdapat kesalahan dalam mengerjakan soal, silahkan koreksi jawaban dengan mengirimkan email ke yomemimo.com melalui halaman Contact

Last Update: Tue, 14 Mar 23