Berikut ini adalah pertanyaan dari Keylaaaazaa pada mata pelajaran Fisika untuk jenjang Sekolah Menengah Atas
Konversi satuan adalah perubahan sistem satuan pengukuran dari satu sistem ke sistem yang lain, mengkorvensikan satuan-satuan dari berbagai besaran di dalam fisika sangat penting, karna didalam fisika banyak pengukuran dan penghitungan yang memerlukan satuan yang tepat. Konversi satuan (perubahan satuan pada satuan baku). Berikut ini terdapat soal konversi satuan, massa bawang merah yang di beli Ibu dari pasar adalah 7,5 kg. Jika diubah menjadi satuan gram, maka massa bawang merah tersebut adalah ...tolong penjelasan dan caranya kak, terakhir jam 08.50
Jawaban dan Penjelasan
Berikut ini adalah pilihan jawaban terbaik dari pertanyaan diatas.
Jawaban:
7500 gram
Penjelasan:
7,5 Kg=.... gram
Kilo=10³=1000
maka 7,5 Kilo gram sama dengan
7,5 x 1000 gram
7500 gram
Mapel:Fisika
Kelas:10
Materi:Besaran dan Satuan
Kategorisasi :10.6.1
Semoga dengan pertanyaan yang sudah terjawab oleh Martin1103 dapat membantu memudahkan mengerjakan soal, tugas dan PR sekolah kalian.
Apabila terdapat kesalahan dalam mengerjakan soal, silahkan koreksi jawaban dengan mengirimkan email ke yomemimo.com melalui halaman Contact
Last Update: Thu, 09 Mar 23