Sebuah mobil bermassa 2.000 kg dari keadaan diam bergerak dipercepat

Berikut ini adalah pertanyaan dari ksieraj1 pada mata pelajaran Fisika untuk jenjang Sekolah Menengah Atas

Sebuah mobil bermassa 2.000 kg dari keadaan diam bergerak dipercepat dengan percepatan tetap 2 m/s2. Setelah 10 s bergerak dipercepat, mobil tersebut direm hingga berhenti dengan gaya pengereman 8000 N. Besar usaha oleh gaya rem agar berhenti pada jarak setengah dari jarak semula adalah

Jawaban dan Penjelasan

Berikut ini adalah pilihan jawaban terbaik dari pertanyaan diatas.

Mobil bermassa 2.000 kg dari keadaan diam bergerak dipercepat dengan percepatan tetap 2 m/s2. Setelah 10 s bergerak dipercepat, mobil tersebut direm hingga berhenti dengan gaya pengereman 8000 N. Besar usaha oleh gaya rem agar berhenti pada jarak setengah dari jarak semula adalah 800 kJ.

Pembhasan dan langkah-langkah

Diketahui:

Massa: m = 2000 kg

Percepatan: a = 2 m/s2

Waktu: t = 10 sekon

Gaya: F = 8000 N

Ditanyakan:

Usaha: W = ?

Jawab:

Untuk menjawab pertanyaan ini kita harus mencari nilai kecepatan mobil tersebut, maka rumusnya adalah:

a = v/t

v = a x t

v = 2 x 10

v = 20 m/s

Kemudian menetukan jarak tempuh mobil tersebut:

s = v x t

s = 20 x 10

s = 200 m (Jarak semula)

Jadi setengah dari jarak semula adalah 100

Setelah mendapatkan nilai jarak tempuh maka kita bisa mengetahui usaha yang dilakukan untuk mengerem dengan mengunakan rumus sebagai berikut:

W = F x s

W = 8000 x 100

W = 800.000 Joule

W = 800 kJ.

Maka usahanya adalah 800 kJ.

Pelajari lebih lanjut

  1. Materi tentang usaha dan gaya yomemimo.com/tugas/4153918
  2. Materi tentang rumus usaha dan gaya yomemimo.com/tugas/1680816
  3. Materi tentang rumus gaya terhadap usaha yomemimo.com/tugas/639212

Detail jawaban

Kelas: 10

Mapel: Fisika

Bab: Usaha dan Energi

Kode: 10.6.8

#AyoBelajar #SPJ2

Semoga dengan pertanyaan yang sudah terjawab oleh ikarikayah dapat membantu memudahkan mengerjakan soal, tugas dan PR sekolah kalian.

Apabila terdapat kesalahan dalam mengerjakan soal, silahkan koreksi jawaban dengan mengirimkan email ke yomemimo.com melalui halaman Contact

Last Update: Tue, 23 May 23