lui lubang kecil pada bar). 1 m 3 m m

Berikut ini adalah pertanyaan dari tataniatari pada mata pelajaran Fisika untuk jenjang Sekolah Menengah Atas

lui lubang kecil pada bar). 1 m 3 m m an pancuran air dari 28. Air mengalir melalui pipa mendatar seperti gambar di bawah ini. a. b. VA C. d. e. VB h₁ = h₂ cm² dan Luas penampang A = 200 penampang B 100 cm². Jika air mengalir di penampang B dengan kecepatan 4 m/s 90.000 Pa, dan tekanan di penampang A maka tekanan di penampang B adalah.... (p air = 10³ kg/m³) 70.000 Pa 74.000 Pa 80.000 Pa 84.000 Pa 86.000 Pa PB ВА​

Jawaban dan Penjelasan

Berikut ini adalah pilihan jawaban terbaik dari pertanyaan diatas.

Jawaban:

tekanan penampang B adalah 84 kPa.

Penjelasan:

Diketahui:

AA= 200 cm^2

AB= 100 cm^2

vB= 4 m/s

PA= 90 kPa= 90000 Pa

ρ air = 10^3 kg/m^3

Ditanya:

PB=...?

Jawab:

Persamaan kontinuitas

AA.vA= AB.vB

dimana:

AA= luas penampang A (cm^2)

vA= kecepatan penampang A (m/s)

AB= luas penampang B (cm^2)

vB= kecepatan penampang B (m/s)

Hukum Bernoulli

Hukum Bernoulli merupakan hukum yang berlandaskan kekekalan energi per unit volume pada aliran fluida. Hukum ini menyatakan bahwa fluida pada keadaan tunak, ideal, dan inkompresibel adalah jumlah tekanan, energi kinetik, dan energi potensialnya memiliki nilai yang sama di sepanjang aliran. Jika ditinjau dari dua ketinggian berbeda, maka Hukum Bernoulli dapat dinyatakan dengan:

PA+ρ .g.hA+1/2 ρ .vA^2= PB+ρ .g.hB + 1/2.ρ .vB^2

Dimana:

P = Tekanan (Pa)

ρ = Massa jenis fluida (kg/m^3)

g = percepatan gravitasi (m/s^2)

h = ketinggian (m)

v = kecepatan aliran fluida (m/s)

Maka

AA.vA= AB.vB

200.vA= 100.4

vA= 2 m/s

PA+ρ .g.hA+1/2 ρ .vA^2= PB+ρ .g.hB + 1/2.ρ .vB^2

hA=hB

sehingga:

PA+1/2 ρ .vA^2= PB+ 1/2.ρ .vB^2

90000 + 1/2.1000. 2^2= PB+ 1/2.1000.4^2

92000= PB+8000

PB= 84000 Pa

PB= 84 kPa

Jadi, tekanan penampang B adalah 84 kPa. oleh karena itu jawaban yang tepat adalah D.

Semoga dengan pertanyaan yang sudah terjawab oleh nencyadeliakirana dapat membantu memudahkan mengerjakan soal, tugas dan PR sekolah kalian.

Apabila terdapat kesalahan dalam mengerjakan soal, silahkan koreksi jawaban dengan mengirimkan email ke yomemimo.com melalui halaman Contact

Last Update: Sun, 23 Jul 23