Berikut ini adalah pertanyaan dari rullypraditya122006 pada mata pelajaran Fisika untuk jenjang Sekolah Menengah Atas
Jawaban dan Penjelasan
Berikut ini adalah pilihan jawaban terbaik dari pertanyaan diatas.
PLTA (Pembangkit Listrik Tenaga Air) merupakan kegiatan menghasilkan sumber listrik dengan memanfaatkan tenaga air. Air digunakan untuk menggerakan turbin sehingga dapat menghasilkan listrik.
Pembahasan:
Pembangkit listrik sangat penting untuk memenuhi kebutuhan masyarakat akan energi, dan merupakan hal penting dalam upaya untuk mencapai tujuan pembangunan berkelanjutan dan pengentasan kemiskinan. Sumber tenaga listrik bisa didapatkan dari tenaga uap, tenaga air, surya atau matahari, diesel, gas, dan yang lainnya.
1.PLTA (Pembangkit Listrik Tenaga Air) merupakan kegiatan menghasilkan sumber listrik dengan memanfaatkan tenaga air. Air digunakan untuk menggerakan turbin sehingga dapat menghasilkan listrik.
2. PLTU (pembangkit Listrik Tenaga Uap) merupakan kegiatan menghasilkan sumber listrik dengan memanfaatkan tenaga uap.
3. PLTN (Pembangkit listrik Tenaga Nuklir) merupakan kegiatan menghasilkan sumber listrik dengan memanfaatkan tenaga nuklir.
4. PLTS (Pembangkit Listrik Tenaga Surya) merupakan kegiatan menghasilkan sumber listrik dengan memanfaatkan tenaga surya.
Pelajari lebih lanjut
1. Materi tentang energi : yomemimo.com/tugas/23817305
2. Materi tentang sumber energi : yomemimo.com/tugas/28887259
3. Materi tentang jenis energi : yomemimo.com/tugas/24780548
Detail Jawaban :
Kelas : 4 SD
Mapel : Sains
Bab : 8 - Energi
Kode : 4.4.8
#AyoBelajar #SPJ5
Semoga dengan pertanyaan yang sudah terjawab oleh vaalennnnnn dapat membantu memudahkan mengerjakan soal, tugas dan PR sekolah kalian.
Apabila terdapat kesalahan dalam mengerjakan soal, silahkan koreksi jawaban dengan mengirimkan email ke yomemimo.com melalui halaman Contact
Last Update: Sat, 04 Mar 23