Berikut ini adalah pertanyaan dari origami98230 pada mata pelajaran Fisika untuk jenjang Sekolah Menengah Atas
Sebuah drone yang dilengkapi dengan penembak bola tenis diterbangkan vertikal ke atas dari atas tahah dengan kelajuan konstan 3 m/s. Saat drone mencapai ketinggian 80 cm dari tanah, drone (berhenti sesaat untuk menembakkan bola) menembakkan bola tenis secara mendatar dengan kelajuan 20 m/s ke kananJika hambatan udara diabaikan percepatan gravitasi bumi 10 m/s2, maka jarak mendatar tempat jatuhnya bola tenis di ukur dari titik penerbangan drone adalah ...
A. 32 meter
B. 8 meter
C. 24 meter
D. 40 meter
E. 16 meter
A. 32 meter
B. 8 meter
C. 24 meter
D. 40 meter
E. 16 meter
Jawaban dan Penjelasan
Berikut ini adalah pilihan jawaban terbaik dari pertanyaan diatas.
Jawaban:
Karena drone berhenti saat menembak bola (v₀y = 0), maka v₀y = 3 m/s tidak perlu diperhitungkan
Diketahui:
v₀y = 0
y = 80 cm = 0,8 m
vx = 20 m/s
y = v₀yt + 1/2 gt²
0,8 = 0 + 1/2(10)t²
0,8 = 5t²
t² = 0,16
t = 0,4 s
x = vx·t
= 20 × 0,4
= 8 m
Semoga dengan pertanyaan yang sudah terjawab oleh chongkeagan dapat membantu memudahkan mengerjakan soal, tugas dan PR sekolah kalian.
Apabila terdapat kesalahan dalam mengerjakan soal, silahkan koreksi jawaban dengan mengirimkan email ke yomemimo.com melalui halaman Contact
Last Update: Sat, 29 Apr 23