Di atmosfer berlaku hukum gradien geothermis. Akan tetapi, hukum tersebut

Berikut ini adalah pertanyaan dari relia567 pada mata pelajaran Geografi untuk jenjang Sekolah Menengah Atas

Di atmosfer berlaku hukum gradien geothermis. Akan tetapi, hukum tersebut tidak berlaku pada lapisan termosfer karena....A. terbentuknya awan kumulus dengan cakupan wilayah luas
B. terjadinya kerusakan lapisan ozon oleh gas rumah kaca
C. meningkatnya penyerapan sinar ultraviolet matahari
D. minimnya kandungan uap air dan debu atmosfer
E. kencangnya tiupan angin dengan pola tertentu​

Jawaban dan Penjelasan

Berikut ini adalah pilihan jawaban terbaik dari pertanyaan diatas.

Jawaban:

C. meningkatnya penyerapan sinar ultraviolet matahari

Penjelasan:

Penyerapan sinar ultraviolet matahari oleh lapisan termosfer menyebabkan peningkatan suhu di lapisan tersebut, sehingga tidak mengikuti hukum gradien geothermis yang berlaku di lapisan-lapisan atmosfer yang lain. Hal ini disebabkan oleh interaksi antara gas-gas di lapisan termosfer dengan radiasi ultraviolet yang masuk.

jika sesuai tolong bantu jadikan jawaban terbaik ya. terimakasih sehat selalu

Semoga dengan pertanyaan yang sudah terjawab oleh VipConect dapat membantu memudahkan mengerjakan soal, tugas dan PR sekolah kalian.

Apabila terdapat kesalahan dalam mengerjakan soal, silahkan koreksi jawaban dengan mengirimkan email ke yomemimo.com melalui halaman Contact

Last Update: Wed, 07 Jun 23