jelaskan hubungan tekanan zat dengan peristiwa kapilaritas yang terjadi pada

Berikut ini adalah pertanyaan dari bagasseptia5 pada mata pelajaran Fisika untuk jenjang Sekolah Menengah Atas

Jelaskan hubungan tekanan zat dengan peristiwa kapilaritas yang terjadi pada batang tumbuhan​

Jawaban dan Penjelasan

Berikut ini adalah pilihan jawaban terbaik dari pertanyaan diatas.

Hubungan antara tekanan zat dengan peristiwa kapilaritas yang terjadi pada batang tumbuhan​ yaitu tekanan zat pada batang dan daun menjadi pemicu terjadi kapilaritas pada batang. Dimana pada saat terjadi perbedaan tekanan zat akan membuat kapilaritas dapat terjadi.

Pembahasan

Pada saat tumbuhan menyerap air melalui akarnya maka tekanan air yang ada di dalam akar menjadi lebih tinggi daripada di dalam batang. Sehingga menyebabkan air naik ke atas batang melalui jaringan pembuluh xilem. Proses naiknya air tersebut terjadi karena adanya gaya tarik-menarik antara molekul air yang disebut sebagai gaya kohesi dan adhesi dalam batang tanaman.

Pelajari lebih lanjut

Materi tentang kapilaritas batang yomemimo.com/tugas/27095854

#BelajarBersamaBrainly #SPJ1

Semoga dengan pertanyaan yang sudah terjawab oleh alkhausar0106 dapat membantu memudahkan mengerjakan soal, tugas dan PR sekolah kalian.

Apabila terdapat kesalahan dalam mengerjakan soal, silahkan koreksi jawaban dengan mengirimkan email ke yomemimo.com melalui halaman Contact

Last Update: Mon, 15 May 23