1. Sebuah Pensil Dengan Tinggi 8 cm Diletakkan 12 cm

Berikut ini adalah pertanyaan dari sehinahin89 pada mata pelajaran Fisika untuk jenjang Sekolah Menengah Atas

1. Sebuah Pensil Dengan Tinggi 8 cm Diletakkan 12 cm Didepan Cermin Cembung Yang Mempunyai Pusat Kelengkungan 24 cm, Tentukan :a. Letak Bayangan
b. Pembesaran Bayangan
c. Dan Tinggi Bayangan ​

Jawaban dan Penjelasan

Berikut ini adalah pilihan jawaban terbaik dari pertanyaan diatas.

Jawaban:

2/R=1/so+1/si 1/si=2/R-1/so=2/30-1/20=4/60-3/60=1/60 si=60/1 cm=60 cm M=|si/so|=|60/20| kali=3 kaliJadi, perbesaran bayangan yang dihasilkan cermin tersebut adalah 3 kali.2. Sebuah pensil dengan tinggi 8 cm diletakkan 12 cm di depan cermin cembung yang jarijari kelengkungannya 24 cm. Tentukanlah letak bayangan, perbesaran bayangan, dan tinggi bayangan pensil tersebut!Pembahasan:Diketahui : ho=8 cm ; so=12 cm ; R=-24 cmDitanyakan : a. si b. M c. hiJawab:a. }begin{aligned 2/R &=1/so+1/si 1/si &=2/R-1/so=2/-24-1/12=-2/24-2/24=-4/24 si &=-24/4 cm=-6 cm }end{alignedJadi, bayangan terletak pada jarak 6 cm di belakang cermin cembung.b. M=|-6/12|=1/2 kaliJadi, perbesaran bayangan M=1/2 kali.c. M=hi/ho1/2=hi/8 -> hi=8 x 1/2 cm=4 cmJadi, tinggi bayangannya adalah 4 cm.Pembiasan cahaya (refraksi) adalah pembelokan cahaya yang merambat dari satu medium ke medium lainnya yang berbèda kerapatannya.Terdapat dua prinsip penting dalam peristiwa pembiasan cahaya, yaitu sebagai berikut.1700 Bank Soal Bimbingan Pemantapan IPA-FISIKA SMPIMTs105

Penjelasan:

maaf kalo salah

Semoga dengan pertanyaan yang sudah terjawab oleh minorievianti dapat membantu memudahkan mengerjakan soal, tugas dan PR sekolah kalian.

Apabila terdapat kesalahan dalam mengerjakan soal, silahkan koreksi jawaban dengan mengirimkan email ke yomemimo.com melalui halaman Contact

Last Update: Fri, 30 Jun 23