Perhatikan pernyataan berikut! Mengukur tebal buku menggunakan mistar Mengukur volume batu dengan

Berikut ini adalah pertanyaan dari fikriigamiing pada mata pelajaran Fisika untuk jenjang Sekolah Menengah Atas

Perhatikan pernyataan berikut!Mengukur tebal buku menggunakan mistar
Mengukur volume batu dengan gelas ukur
Mengukur volume balok dengan jangka sorong
Mengukur kecepatan lari seseorang dengan meteran dan stopwatch
Yang termasuk pengukuran tidak langsung adalah….




1) dan 2)
1) dan 3)
2) dan 4

Jawaban dan Penjelasan

Berikut ini adalah pilihan jawaban terbaik dari pertanyaan diatas.

Pengukuran langsung adalah proses pengukuran dengan memakai alat ukur langsung dimana hasil pengukuran langsung terbaca pada alat ukur tersebut. Yang termasuk pengukuran tidak langsung adalah:

  • Mengukur volume balok dengan jangka sorong
  • Mengukur kecepatan lari seseorang dengan meteran dan stopwatch

Pembahasan

Berdasarkan metode pengukuran, jenis pengukuran dibedakan menjadi 2 yaitu:

  • Pengukuran Langsung

Pengukuran langsung adalah proses pengukuran dengan memakai alat ukur langsung dimana hasil pengukuran langsung terbaca pada alat ukur tersebut. Contohnya ketika kita mengukur panjang buku dengan mistar, berarti kita melakukan pengukuran langsung karena hasil pengukuran panjang buku terbaca langsung pada skala mistar tersebut.

  • Pengukuran Tidak Langsung

Pengukuran tidak langsung adalah proses pengukuran suatu besaran dengan cara mengukur besaran lain. Pada pengukuran tidak langsung, digunakan beberapa jenis alat ukur, dan hasil pengukuran nantinya merupakan hasil operasi (bisa pembagian/perkalian) dari hasil pengukuran alat-alat ukur tersebut.

Pelajari lebih lanjut

Pelajari lebih lanjut tentang pengukuran langsung yomemimo.com/tugas/51726673

#BelajarBersamaBrainly #SPJ1

Semoga dengan pertanyaan yang sudah terjawab oleh vaalennnnnn dapat membantu memudahkan mengerjakan soal, tugas dan PR sekolah kalian.

Apabila terdapat kesalahan dalam mengerjakan soal, silahkan koreksi jawaban dengan mengirimkan email ke yomemimo.com melalui halaman Contact

Last Update: Mon, 26 Dec 22