Berikut ini adalah pertanyaan dari febyyolaa66 pada mata pelajaran Fisika untuk jenjang Sekolah Menengah Atas
Jawaban dan Penjelasan
Berikut ini adalah pilihan jawaban terbaik dari pertanyaan diatas.
Besaran pokok dengan satuan SI dan alat ukur yang tepat ditunjukkan oleh nomor 1 dan 3 yaitu:
- Perjalanan dari rumah ke sekolah ditempuh selama 900 sekon → Jam tangan
- Tinggi badan Fatimah sekarang adalah 1,5 m. → Meteran
Pembahasan
Kecepatan motor ayah Fatimah saat akan berangkat ke kantor 40 km/jam. → Spidometer, ini adalah termasuk ke dalam satuan turunan km/jam walau alat ukurnya benar.
Massa tepung terigu saat akan membuat nastar 2.500 g → Timbangan, ini pengukuran massa dengan satuan SI massa adalah Kg.
Sehingga pilihan nomor 2 dan 4 tidak masuk dalam kategori Besaran pokok dengan satuan SI.
Jadi jawaban dari pertanyaan ini adalah B.
Pelajari lebih lanjut
Materi tentang besaran pokok yomemimo.com/tugas/3356020
#BelajarBersamaBrainly #SPJ1
Semoga dengan pertanyaan yang sudah terjawab oleh ikarikayah dapat membantu memudahkan mengerjakan soal, tugas dan PR sekolah kalian.
Apabila terdapat kesalahan dalam mengerjakan soal, silahkan koreksi jawaban dengan mengirimkan email ke yomemimo.com melalui halaman Contact
Last Update: Tue, 16 May 23