Berikut ini adalah pertanyaan dari Prom1se pada mata pelajaran Fisika untuk jenjang Sekolah Menengah Atas
Jawaban dan Penjelasan
Berikut ini adalah pilihan jawaban terbaik dari pertanyaan diatas.
Penjelasan:
Getaran suara dari membran timpani akan diteruskan ke tulang pendengaran di bagian dalam telinga melewati tulang martil (maleus), tulang landasan (incus) dan tulang sanggurdi (stapes) hingga sampai ke tingkap bulat. Getaran suara pada tingkap bulat menyebabkan cairan pada koklea ikut bergetar. Getaran ini akan menstimulasi ujung saraf yang kemudian impuls tersebut akan diteruskan ke pusat pendengaran yang berada di otak. Sampai akhirnya otak akan memproses dan menerjemahkannya sehingga timbul persepsi suara.
Kesimpulan:
Jadi, jawaban yang benar adalah C. malleus - inkus - stapes - koklea.
Semoga membantu
Semoga dengan pertanyaan yang sudah terjawab oleh bagasadhikarisudarmo dapat membantu memudahkan mengerjakan soal, tugas dan PR sekolah kalian.
Apabila terdapat kesalahan dalam mengerjakan soal, silahkan koreksi jawaban dengan mengirimkan email ke yomemimo.com melalui halaman Contact
Last Update: Thu, 04 Aug 22