Berikut ini adalah pertanyaan dari diodaanish74 pada mata pelajaran Fisika untuk jenjang Sekolah Menengah Atas
1. Secara geografis, Indonesia terletak di daerah tropis dan dilewati oleh garis khatulistiwa sehingga Indonesia memiliki intensitas radiasi yang cukup besar. Berdasarkan pernyataan tersebut, pembangkit listrik yang cocok dikembangkan adalah .... A. PLTU D. PLTN B. PLTS E. PLTG C. PLTA Derhotikan faktor berikut.
Jawaban dan Penjelasan
Berikut ini adalah pilihan jawaban terbaik dari pertanyaan diatas.
Jawaban:
B.PLTS
Penjelasan:
karena yg dikaTakan dalma teks tsbt intensitas merupakan cahaya atau Surya
PLTSmarupakan pembangkit listrik tenaga Surya yang mengunakan intensitas atau radiasi matahari
Semoga dengan pertanyaan yang sudah terjawab oleh dedifanslimbong12 dapat membantu memudahkan mengerjakan soal, tugas dan PR sekolah kalian.
Apabila terdapat kesalahan dalam mengerjakan soal, silahkan koreksi jawaban dengan mengirimkan email ke yomemimo.com melalui halaman Contact
Last Update: Tue, 30 May 23