contoh budaya indonesia yang dikenal dunia (internasional) adalah​

Berikut ini adalah pertanyaan dari aisyahsiti0725 pada mata pelajaran PPKn untuk jenjang Sekolah Dasar

Contoh budaya indonesia yang dikenal dunia (internasional) adalah​

Jawaban dan Penjelasan

Berikut ini adalah pilihan jawaban terbaik dari pertanyaan diatas.

Jawaban:

Beberapa contoh budaya Indonesia yang dikenal dunia antara lain:

• Pencak silat, seni bela diri khas Indonesia yang semakin populer di kancah dunia.

• Batik, kain tradisional Indonesia yang telah diakui oleh UNESCO sebagai warisan kemanusiaan untuk lisan dan non-bendawi.

• Reog Ponorogo, pertunjukan seni yang berasal dari Jawa Timur.

• Wayang, seni pertunjukan boneka yang sudah diakui oleh UNESCO sebagai warisan budaya.

• Angklung, Tifa, Sasando, termasuk kekayaan budaya berupa alat musik khas dari berbagai daerah di Indonesia

Penjelasan:

:()

Semoga dengan pertanyaan yang sudah terjawab oleh masterilmu11 dapat membantu memudahkan mengerjakan soal, tugas dan PR sekolah kalian.

Apabila terdapat kesalahan dalam mengerjakan soal, silahkan koreksi jawaban dengan mengirimkan email ke yomemimo.com melalui halaman Contact

Last Update: Sat, 24 Jun 23