Berikut ini adalah pertanyaan dari gustimarni768 pada mata pelajaran Fisika untuk jenjang Sekolah Menengah Atas
camo
air Sebanyak 2 kg bersuhu 40°C akan dipanaskan hingga
70°C Jika diketahui kolor Jenis air 4.189 J/kg c.
вета ракам Color diserap oleh air tersebut
DATE
Jawaban dan Penjelasan
Berikut ini adalah pilihan jawaban terbaik dari pertanyaan diatas.
Air sebanyak 2 kg bersuhu 40°C akan dipanaskan hingga 70°C. Jika dimetahui kalor jenis air 4.189 J/kg°C, maka kalor yang diserap oleh air tersebut sebanyak 251.340 J.
Penjelasan dengan langkah-langkah:
Kalor adalah salah satu energi yang berpindah dari suatu benda yang bersuhu tinggi atau panas ke benda yang bersuhu rendah atau dingin. Satuan kalor menurut SI adalah joule (J).
Rumus perpindahan kalor:
Keterangan:
- Q = kalor yang diterima (J)
- m = massa benda (kg)
- c = kalor jenis zat (J/kg°C)
- ∆T = perubahan suhu (°C)
Berikut ini adalah penyelesaian soal diatas!
Diketahui:
Massa air = 2 kg
Suhu awal = 40°C
Suhu akhir = 70°C
Kalor jenis air = 4.189 J/kg°C
Ditanyakan:
Berapakah kalor yang diserap oleh air tersebut?
Jawab:
Kesimpulan
Jadi, besarnya kalor yang diserap oleh air tersebut adalah sebesar 251.340 J.
Pelajari Lebih Lanjut
- Materi serupa tentang banyak kalor yang diserap yomemimo.com/tugas/45984158
- Materi tentang rumus-rumus kalor yomemimo.com/tugas/35371178
Detail Jawaban
Mapel : IPA
Kelas : 7 SMP
Bab : Bab 5 - Kalor dan Perpindahannya
Kode kategorisasi : 7.6.5
Semoga dengan pertanyaan yang sudah terjawab oleh qc1socialbrainly dapat membantu memudahkan mengerjakan soal, tugas dan PR sekolah kalian.
Apabila terdapat kesalahan dalam mengerjakan soal, silahkan koreksi jawaban dengan mengirimkan email ke yomemimo.com melalui halaman Contact
Last Update: Fri, 12 May 23