Cari tahu apa saja persyaratan dan prosedur menabung di bank.

Berikut ini adalah pertanyaan dari MabilaInd106 pada mata pelajaran B. Indonesia untuk jenjang Sekolah Menengah Pertama

Cari tahu apa saja persyaratan dan prosedur menabung di bank.

Jawaban dan Penjelasan

Berikut ini adalah pilihan jawaban terbaik dari pertanyaan diatas.

Persyaratan Menabung Di Bank:

Identitas diri yang dimaksud antara lain KTP/SIM/Kartu Mahasiswa/Kartu Pelajar. Untuk sebagian bank, ada yang meminta syarat administratif lainnya seperti NPWP atau Kartu Keluarga (KK). Setelah melengkapi syarat administrasi, cara menabung di bank selanjutnya adalah menyerahkan setoran awal.

Prosedur Menabung Di Bank:

  1. Siapkan Dokumen yang Dibutuhkan
  2. Siapkan Dana Setoran Awal
  3. Pilih Bank yang Sesuai
  4. Isi Formulir
  5. Dapatkan ATM dan Layanan Mobile Banking

Semoga dengan pertanyaan yang sudah terjawab oleh apabagusnyao2 dapat membantu memudahkan mengerjakan soal, tugas dan PR sekolah kalian.

Apabila terdapat kesalahan dalam mengerjakan soal, silahkan koreksi jawaban dengan mengirimkan email ke yomemimo.com melalui halaman Contact

Last Update: Tue, 16 May 23