Berikut ini adalah pertanyaan dari zahracantik25 pada mata pelajaran Fisika untuk jenjang Sekolah Menengah Atas
Jawaban dan Penjelasan
Berikut ini adalah pilihan jawaban terbaik dari pertanyaan diatas.
Jawaban:
Soal di atas dapat diselesaikan dengan rumus Hukum Hooke. Hukum Hooke berbunyi "pertambahan panjang berbanding lurus dengan gaya yang diberikan pada benda". Secara matematis:
begin mathsize 14px style F equals k times increment x end style dimana k merupakan konstanta pegas.
Pegas tersebut disusun secara seri, sehingga pertambahan panjang total sama dengan jumlah masung-masing pertambahan panjang pegas, yaitu:
increment x equals x subscript 1 plus x subscript 2
dengan begin mathsize 14px style x subscript 1 equals F over k subscript 1 space dan space x subscript 2 equals F over k subscript 2 end style
Pada soal diketahui, k1 = 200 N/m, k2 = 600 N/m, F = 40 N, maka:
increment x equals x subscript 1 plus x subscript 2 increment x equals F over k subscript 1 plus F over k subscript 2 increment x equals 40 over 200 plus 40 over 600 increment x equals fraction numerator 120 plus 40 over denominator 600 end fraction increment x equals 160 over 600 increment x equals 0 comma 267 space straight m equals 26 comma 7 space cm
Penjelasan:
maaf klo salah
Semoga dengan pertanyaan yang sudah terjawab oleh watimustika851 dapat membantu memudahkan mengerjakan soal, tugas dan PR sekolah kalian.
Apabila terdapat kesalahan dalam mengerjakan soal, silahkan koreksi jawaban dengan mengirimkan email ke yomemimo.com melalui halaman Contact
Last Update: Tue, 06 Dec 22