Perhatikan gambar di bawah ini: 4m Sebuah bola berada pada

Berikut ini adalah pertanyaan dari mukti3965 pada mata pelajaran Fisika untuk jenjang Sekolah Menengah Atas

Perhatikan gambar di bawah ini: 4m Sebuah bola berada pada bidang miring setinggi 4 m bergerak jatuh bebas. jika percepatan gravitasi bumi 10 m/s². Tentukan besar energy kinetic bola saat sampai ke dasar bidang miring (tanah)​

Jawaban dan Penjelasan

Berikut ini adalah pilihan jawaban terbaik dari pertanyaan diatas.

Besarenergi kinetik bolasaat sampai di dasar bidang miring adalah 40m Joule. Dimana m adalah massa bola. Jika massa bola 1 kg, maka energi kinetiknya 40 Joule.

Penjelasan dengan langkah-langkah:

Diketahui:

  • h = 4 m
  • g = 10 m/s²

Ditanyakan:

  • Ek di bawah?

Jawaban:

Jika tidak ada gaya luar seperti gaya gesekan yang bekerja pada sebuah benda, maka energi mekanik pada benda akan selalu sama karena menaati hukum kekekalan energi.

  • E_m \:=\: E_p \:+\: E_k
  • E_p \:=\: m \times g \times h
  • E_k \:=\: \frac{1}{2} mv^2
  • m = massa benda (kg)
  • g = percepatan gravitasi bumi (m/s²)
  • h = ketinggian benda (m)
    h_A \:=\: h = 4 m
    h_B = 0 karena di tanah
  • v = kelajuan benda (m/s)
  • Benda mengalami jatuh bebas, artinya kelajuan benda di titik A sama dengan nol.
    v_A \:=\: 0

Perhatikan gambar. Benda akan bergerak dari titik A ke B.

E_m \: di \: A \:=\: E_m \: di \: B

E_{pA} \:+\: E_{kA} \:=\: E_{pB} \:+\: E_{kB}

m \times g \times h_A \:+\: \frac{1}{2} m v_A^2 \:=\: m \times g \times h_B \:+\: \frac{1}{2} m v_B^2

semua dibagi m karena massa benda tetap

g \times h_A \:+\: \frac{1}{2} v_A^2 \:=\: g \times h_B \:+\: \frac{1}{2} v_B^2

10 \times 4 \:+\: \frac{1}{2} 0^2 \:=\: 10 \times 0 \:+\: \frac{1}{2} v_B^2

40 \:=\: \frac{1}{2} v_B^2

v_B^2 \:=\: 40 \times 2

v_B^2 \:=\: 80

v_B \:=\: \sqrt{80}

v_B = 8,94 m/s

Massa benda tidak diketahui, seharusnya massa benda diketahui jika hendak ditanyakan energi kinetiknya.

E_{kB} \:=\: \frac{1}{2} mv_B^2

E_{kB} \:=\: \frac{1}{2} m \times 8,94^2

E_{kB} \:=\: \frac{1}{2} m \times 80

E_{kB} = 40m Joule

m adalah massa benda

  • Jika m = 1 kg
    E_{kB} \:=\: 40m
    E_{kB} \:=\: 40 \times 1
    E_{kB} = 40 J
  • Jika m = 0,5 kg
    E_{kB} \:=\: 40m
    E_{kB} \:=\: 40 \times 0,5
    E_{kB} = 20 J

Pelajari lebih lanjut

#BelajarBersamaBrainly #SPJ1

Besar energi kinetik bola saat sampai di dasar bidang miring adalah 40m Joule. Dimana m adalah massa bola. Jika massa bola 1 kg, maka energi kinetiknya 40 Joule.Penjelasan dengan langkah-langkah:Diketahui:h = 4 m g = 10 m/s² Ditanyakan: Ek di bawah? Jawaban: Jika tidak ada gaya luar seperti gaya gesekan yang bekerja pada sebuah benda, maka energi mekanik pada benda akan selalu sama karena menaati hukum kekekalan energi. [tex]E_m \:=\: E_p \:+\: E_k[/tex] [tex]E_p \:=\: m \times g \times h[/tex] [tex]E_k \:=\: \frac{1}{2} mv^2[/tex] m = massa benda (kg) g = percepatan gravitasi bumi (m/s²) h = ketinggian benda (m) [tex]h_A \:=\: h[/tex] = 4 m [tex]h_B[/tex] = 0 karena di tanah v = kelajuan benda (m/s) Benda mengalami jatuh bebas, artinya kelajuan benda di titik A sama dengan nol. [tex]v_A \:=\: 0[/tex] Perhatikan gambar. Benda akan bergerak dari titik A ke B. [tex]E_m \: di \: A \:=\: E_m \: di \: B[/tex] [tex]E_{pA} \:+\: E_{kA} \:=\: E_{pB} \:+\: E_{kB}[/tex] [tex]m \times g \times h_A \:+\: \frac{1}{2} m v_A^2 \:=\: m \times g \times h_B \:+\: \frac{1}{2} m v_B^2[/tex]semua dibagi m karena massa benda tetap[tex]g \times h_A \:+\: \frac{1}{2} v_A^2 \:=\: g \times h_B \:+\: \frac{1}{2} v_B^2[/tex] [tex]10 \times 4 \:+\: \frac{1}{2} 0^2 \:=\: 10 \times 0 \:+\: \frac{1}{2} v_B^2[/tex] [tex]40 \:=\: \frac{1}{2} v_B^2[/tex] [tex]v_B^2 \:=\: 40 \times 2[/tex] [tex]v_B^2 \:=\: 80[/tex] [tex]v_B \:=\: \sqrt{80}[/tex] [tex]v_B[/tex] = 8,94 m/s Massa benda tidak diketahui, seharusnya massa benda diketahui jika hendak ditanyakan energi kinetiknya. [tex]E_{kB} \:=\: \frac{1}{2} mv_B^2[/tex][tex]E_{kB} \:=\: \frac{1}{2} m \times 8,94^2[/tex][tex]E_{kB} \:=\: \frac{1}{2} m \times 80[/tex][tex]E_{kB}[/tex] = 40m Joule m adalah massa benda Jika m = 1 kg [tex]E_{kB} \:=\: 40m[/tex] [tex]E_{kB} \:=\: 40 \times 1[/tex] [tex]E_{kB}[/tex] = 40 J Jika m = 0,5 kg [tex]E_{kB} \:=\: 40m[/tex] [tex]E_{kB} \:=\: 40 \times 0,5[/tex] [tex]E_{kB}[/tex] = 20 J Pelajari lebih lanjutMateri tentang Hukum Kekekalan Energi https://brainly.co.id/tugas/5025134#BelajarBersamaBrainly #SPJ1

Semoga dengan pertanyaan yang sudah terjawab oleh wiyonopaolina dapat membantu memudahkan mengerjakan soal, tugas dan PR sekolah kalian.

Apabila terdapat kesalahan dalam mengerjakan soal, silahkan koreksi jawaban dengan mengirimkan email ke yomemimo.com melalui halaman Contact

Last Update: Wed, 24 May 23