perbandingan jarak matahari dan bumi adalah 5:2, jika waktu periode

Berikut ini adalah pertanyaan dari kgsfarhanaziz pada mata pelajaran Fisika untuk jenjang Sekolah Menengah Atas

perbandingan jarak matahari dan bumi adalah 5:2, jika waktu periode bumi yaitu 1.000 tahun, berapakah periode merkurius?

Jawaban dan Penjelasan

Berikut ini adalah pilihan jawaban terbaik dari pertanyaan diatas.

jawab

gunakan hukum kepler III yg menyatakan kuadrat periode planet (T) berbanding lurus dengan kubik jarak rata" planet dari matahari (r):

T^2 = kr^3

perbandingan jarak matahari dan bumi sebesar 5:2 tuliskan jarak rata" merkurius dari matahari sebagai 2/5 dari jarak rata" bumi dari matahari:

rₘ = (2/5) rₑ

selanjutny yaitu mencari periode merkurius harus mengetahui nilai dri k. utk mencari nilai k menggunakan periode bumi dan jarak rata-rata bumi dari matahari sebagai berikut:

Tₑ^2 = k rₑ^2

k = Tₑ^2 / rₑ^3

k = (1000 tahun)^2 / (1 AU)^3

k = 1,000,000 tahun^2/AU^3

hitung periode merkurius setelah nilai k atau periode bumi dn matahari diketahui:

Tₘ^2 = k rₘ^3

Tₘ^2 = (1,000,000 tahun^2/AU^3) [(2/5) AU]^3

Tₘ = √[(1,000,000 tahun^2/AU^3) (8/125) AU^3]

Tₘ = √(8000/125) tahun

Tₘ = √64 tahun

Tₘ = 8 tahun'

maka periode merkurius = 8 tahun.

Semoga dengan pertanyaan yang sudah terjawab oleh vinganzbeut dapat membantu memudahkan mengerjakan soal, tugas dan PR sekolah kalian.

Apabila terdapat kesalahan dalam mengerjakan soal, silahkan koreksi jawaban dengan mengirimkan email ke yomemimo.com melalui halaman Contact

Last Update: Fri, 02 Jun 23