carilah pengertian dibawah ini : 1. Bahan diamagnetik : 2. Bahan ferrromagnetik : 3.

Berikut ini adalah pertanyaan dari siregarsimon55 pada mata pelajaran Fisika untuk jenjang Sekolah Menengah Atas

Carilah pengertian dibawah ini :1. Bahan diamagnetik
:
2. Bahan ferrromagnetik
:
3. Bahan paramagnetik
:
4. Gaya magnetik :

5. Induksi magnetik
:
6. Kutub utara
:
7. Kutub selatan
:
8. Magnet:




kk tolong dijawab dong saya belum kurang paham yang pinter ipa ​

Jawaban dan Penjelasan

Berikut ini adalah pilihan jawaban terbaik dari pertanyaan diatas.

1. Material diamagnetik menunjukan sifat tolak-menolak yang lemah jika didekatkan ke sebuah medan magnet. Contoh bahan diamagnetik adalah bismuth, timbal, perak, emas, tembaga, seng, dan natrium klorida.

2. Bahan ferromagnetik adalah bahan yang mempunyai resultan medan magnet atomis besar. Jika bahan ini diberikan medan magnet luar maka elektron-elektron mengusahakan dirinya sedemikian hingga resultan medan magnet atomis tiap atom/molekul searah dengan medan magnet luar.

3. Bahan paramagnetik adalah bahan yang dapat ditarik oleh magnet, tetapi tarikannya sangat lemah. Bahan yang tergolong paramagnetik adalah aluminium, tembaga, dan kaca

4. gaya Lorentz/magnetic merupakan seluruh gaya elektromagnetk pada partikel bermuatan yang bergerak dengan suatu kecepatan melalui medan listrik dan medan magnet.

5. Induksi Magnet adalah kuat medan magnet akibat adanya arus listrik yang mengalir dalam konduktor. Adanya kuat medan magnetik di sekitar konduktor berarus listrik diselidiki pertama kali oleh Hans Christian. Jika jarum kompas diletakkan sejajar dengan konduktor, maka konduktor itu akan dialiri arus listrik.

6. Kutub Utara adalah titik paling utara dari bola bumi, merupakan satu-satunya titik yang dilalui oleh garis khayal 90 derajat Lintang Utara. Kutub Utara juga meliputi Greenland, Kepulauan Svalbard milik Norwegia, negara Islandia, dan juga pulau Novaya Zemlya yang merupakan bagian dari Rusia.

7. Kutub Selatan atau sebutan lainnya yakni Kutub Janubi ialah ujung selatan bumi, merupakan sumbu bumi. Penemu kutub asal Norwegia Roald Amundsen ialah orang pertama yang menemukan Kutub Selatan pada 14 Desember 1911. Saat ini terdapat banyak stasiun penelitian di Kutub Selatan.

8. Magnet adalah benda yang memiliki kemampuan menarik benda–benda lain yang ada disekitarnya. Magnet memiliki sifat kemagnetan yang mampu menarik benda-benda lain yang ada disekitarnya. Magnet merupakan suatu objek yang didalamnya terdapat medan magnet.

Semoga dengan pertanyaan yang sudah terjawab oleh fatisoni740 dapat membantu memudahkan mengerjakan soal, tugas dan PR sekolah kalian.

Apabila terdapat kesalahan dalam mengerjakan soal, silahkan koreksi jawaban dengan mengirimkan email ke yomemimo.com melalui halaman Contact

Last Update: Thu, 03 Jun 21