Berikut ini adalah pertanyaan dari cayu04201 pada mata pelajaran Fisika untuk jenjang Sekolah Menengah Atas
Jawaban dan Penjelasan
Berikut ini adalah pilihan jawaban terbaik dari pertanyaan diatas.
pengertian
Sebuah silinder pejal dengan massa 4 \mathrm{~kg}4 kg dan jari-jari 20 \mathrm{~cm}20 cm berotasi terhadap pusat massanya dengan kelajuan sudut konstan 100 \mathrm{rad} / \mathrm{s}100rad/s. Silinder tersebut kemudian ditahan dengan sebuah plat yang memberikan gaya gesek sebesar 20 \mathrm{~N}20 N pada kulit silinder sehingga perputaran silinder mengalami perlambatan hingga berhenti. Besarnya usaha torsi yang ditimbulkan qava qesek tersebut adalah.
Jawaban;
Dikatakan bahwa silinder diberikan gaya gesek sehingga silinder yang awalnya berotasi menjadi berhenti. Ini berarti gaya gesek menghasilkan torsi yang menyebabkan perlambatan.
Ingat bahwa torsi adalah:
\tau =F.rτ=F.r
Atau, torsi juga bisa dinyatakan dalam momen inersia:
\tau =I.\alphaτ=I.α
Karena silinder mengalami perlambatan, berarti kita sedang membahas mengenai Gerak Melingkar Berubah Beraturan (GMBB). Di mana salah satu rumus GMBB untuk mencari kecepatan sudut akhir adalah:
Kita tahu bahwa kecepatan sudut akhir dari silinder adalah 0 (karena di akhir silinder berhenti), dan kecepatan sudut awalnya adalah 100rad/s. Selain itu, kita sudah dapatkan percepatan sudut, yaitu -50 rad/s2 (negatif karena benda mengalami perlambatan). Dari sini kita bisa dapatkan jarak sudut \thetaθ:
Masukan nilai torsi dari gaya gesek dan \thetaθ yang sudah diperoleh menjadi:
W=\tau .\thetaW=τ.θ
W=4\times 100=400jouleW=4×100=400joule
Jadi, besar usaha torsi yang ditimbulkan oleh gaya gesek tersebut
adalah 400 Joule
semoga bisa membanru anda
maaf jika salah
Semoga dengan pertanyaan yang sudah terjawab oleh naelyabesndruru dapat membantu memudahkan mengerjakan soal, tugas dan PR sekolah kalian.
Apabila terdapat kesalahan dalam mengerjakan soal, silahkan koreksi jawaban dengan mengirimkan email ke yomemimo.com melalui halaman Contact
Last Update: Wed, 02 Nov 22