kerjakan ya?? hebat sih kalo bisa3. berapakah

Berikut ini adalah pertanyaan dari rehanrefref pada mata pelajaran Fisika untuk jenjang Sekolah Menengah Atas

Kerjakan ya?? hebat sih kalo bisa3. berapakah tekanan yang dilakukan zat cair dalam sebuah tabung pompa yang luasnya 5 m² jika gaya yang bekerja pada tabung pompa tersebut sebesar 50 N!​

Jawaban dan Penjelasan

Berikut ini adalah pilihan jawaban terbaik dari pertanyaan diatas.

Tekanan yang terjadi adalah 10 Pa atau 10 N/m².

Pendahuluan

Dalam kehidupan sehari-hari dengan tidak sadar kita menggunakan tekanan ini. Sebelumnya, apa arti dari tekanan itu sendiri? Tekanan bisa dikatakan gaya yang bekerja di suatu permukaan dengan Luasnya sendiri. Tekanan juga dibagikan menjadi 3 tekanan dengan elemen berbeda yaitu air, padat, dan juga gas. Sehingga membentuk rumus yaitu:

Rumus:

 \boxed{\sf P = \frac{F}{A}}

Keterangan:

P = tekanan (Pa atau N/m²)

F = gaya (N)

A = Luas (m²)

Selalu ingat,

1 Pa = 1 N/m²

Pembahasan

Diketahui:

A = 5 m²

F = 50 N

Ditanya:

P = ?

Jawaban:

 \sf P = \frac{F}{A}

 \sf P = \frac{50 \: N}{5 \: {m}^{2} }

 \sf P = 10 \: Pa \: atau \: 10 \: N/m²

Pelajari Lebih Lanjut

Pengertian Tekanan Zat

Tekanan Zat Cair

  • https://brainly.co .id/tugas/13804188

Tekanan pada Zat Padat

Detail Jawaban

  • Mapel: Fisika
  • Kelas: 8
  • Materi: Bab 3 - Tekanan
  • Kode soal: 6
  • Kode kategorisasi: 8.6.3

Semoga dengan pertanyaan yang sudah terjawab oleh celiaaariant dapat membantu memudahkan mengerjakan soal, tugas dan PR sekolah kalian.

Apabila terdapat kesalahan dalam mengerjakan soal, silahkan koreksi jawaban dengan mengirimkan email ke yomemimo.com melalui halaman Contact

Last Update: Tue, 13 Sep 22