Berikut ini adalah pertanyaan dari theboyzaddict pada mata pelajaran Fisika untuk jenjang Sekolah Menengah Atas
2.grafik Ep terhadap waktu itu hiperbola?
3.grafik Ek terhadap waktu itu parabola?
makasihh
Jawaban dan Penjelasan
Berikut ini adalah pilihan jawaban terbaik dari pertanyaan diatas.
Jawaban:
mungkin gini, cmiiw
1. Em selalu tetap karena ada hukum kekekalan energi mekanik
2. Ep = mgh, dalam arah vertikal h = Y(t) = Voy.t - ½gt² terlihat fungsi kuadrat t merupakan parabola yang terbalik karena ada konstanta gravitasi (-g)
3. Ek = ½ mv² kecepatan sebagai fungsi kuadrat yang komponennya waktu t dimana V(t) = Vo + at
Penjelasan:
Semoga dengan pertanyaan yang sudah terjawab oleh riki2004 dapat membantu memudahkan mengerjakan soal, tugas dan PR sekolah kalian.
Apabila terdapat kesalahan dalam mengerjakan soal, silahkan koreksi jawaban dengan mengirimkan email ke yomemimo.com melalui halaman Contact
Last Update: Sat, 10 Jul 21