Nilai COS 330 derajat

Berikut ini adalah pertanyaan dari elysahsill pada mata pelajaran Fisika untuk jenjang Sekolah Menengah Atas

Nilai COS 330 derajat

Jawaban dan Penjelasan

Berikut ini adalah pilihan jawaban terbaik dari pertanyaan diatas.

Nilai cos 330° = \boxed{~\frac{1}{2} \sqrt{3}~}. Sudut berada di kuadran IV dengan nilai cosinus positif.

Pembahasan

Mari kita pahami terlebih dahulu mengenai kuadran. Sistim koordinat dapat terbagi ke dalam empat wilayah kuadran.

  • Kuadran-1 berada dalam interval 0° ≤ x ≤ 90°
  • Kuadran-2 berada dalam interval 90° ≤ x ≤ 180°
  • Kuadran-3 berada dalam interval 180° ≤ x ≤ 270°
  • Kuadran-4 berada dalam interval 270° ≤ x ≤ 360°

Perhatikan nilai-nilai dari sinus, cosinus, dan tangen pada setiap kuadran berikut ini.

  • Kuadran-1, semua nilai-nilai dari sin, cos, dan tan adalah positif.
  • Kuadran-2, hanya nilai sin yang positif.
  • Kuadran-3, hanya nilai tan yang positif.
  • Kuadran-4, hanya nilai cos yang positif.

Catatan: fungsi tangen dapat ditulis sebagai tan atau tg.

Garis sumbu yang memisahkan antarkuadran dapat kita sebut sebagai pembatas kuadran.

  • Pembatas kuadran mendatar adalah 180° dan 360°
  • Pembatas kuadran tegak adalah 90° dan 270°

Ingatlah hal penting berikut ini yang terkait dengan relasi sudut:

A. pembatas kuadran mendatar tidak mengubah fungsi

sin (180° - α) = sin α

cos (180° - α) = - cos α

tan (180° - α) = - tan α

sin (180° + α) = - sin α

cos (180° + α) = - cos α

tan (180° + α) = tan α

sin (360° - α) = sin α

cos (360° - α) = cos α

tan (360° - α) = - tan α

B. pembatas kuadran tegak akan mengubah fungsi

sin (90° - α) = cos α

cos (90° - α) = sin α

tan (90° - α) = cot α

sin (90° + α) = cos α

cos (90° + α) = - sin α

tan (90° + α) = - cot α

sin (270° - α) = - cos α

cos (270° - α) = - sin α

tan (270° - α) = cot α

sin (270° + α) = - cos α

cos (270° + α) = sin α

tan (270° + α) = - cot α

Kembali kepada soal yang ditanyakan, yakni diminta untuk menentukan nilai dari cos 330° .

cos 330° = ?

Sudut 330° berada di kuadran IV, nilai cos positif.

Gunakan cos (360° - 330°) = cos 30°

Jadi, cos 330° = cos 30°

Diperoleh nilai \boxed{~cos~330^o = \frac{1}{2} \sqrt{3}~}

Pelajari lebih lanjut

  1. Sebuah kasus penjumlahan nilai sin dan cos sudut yomemimo.com/tugas/12617728
  2. Kasus terkait relasi sudut yomemimo.com/tugas/29437

---------------------------

Detil Jawaban

Kelas        : X

Mapel       : Matematika

Bab           : Trigonometri

Kode         : 10.2.7


Kata Kunci : nilai, cos 330, sinus, tangen, kuadran IV, keempat, pembatas, sistim, koordinat, relasi, sudut, istimewa, brainly

Nilai cos 330° = [tex]\boxed{~\frac{1}{2} \sqrt{3}~}[/tex]. Sudut berada di kuadran IV dengan nilai cosinus positif. PembahasanMari kita pahami terlebih dahulu mengenai kuadran. Sistim koordinat dapat terbagi ke dalam empat wilayah kuadran.Kuadran-1 berada dalam interval 0° ≤ x ≤ 90°Kuadran-2 berada dalam interval 90° ≤ x ≤ 180°Kuadran-3 berada dalam interval 180° ≤ x ≤ 270°Kuadran-4 berada dalam interval 270° ≤ x ≤ 360°Perhatikan nilai-nilai dari sinus, cosinus, dan tangen pada setiap kuadran berikut ini.Kuadran-1, semua nilai-nilai dari sin, cos, dan tan adalah positif. Kuadran-2, hanya nilai sin yang positif. Kuadran-3, hanya nilai tan yang positif. Kuadran-4, hanya nilai cos yang positif. Catatan: fungsi tangen dapat ditulis sebagai tan atau tg.Garis sumbu yang memisahkan antarkuadran dapat kita sebut sebagai pembatas kuadran.Pembatas kuadran mendatar adalah 180° dan 360° Pembatas kuadran tegak adalah 90° dan 270°Ingatlah hal penting berikut ini yang terkait dengan relasi sudut:A. pembatas kuadran mendatar tidak mengubah fungsisin (180° - α) = sin αcos (180° - α) = - cos αtan (180° - α) = - tan αsin (180° + α) = - sin αcos (180° + α) = - cos αtan (180° + α) = tan αsin (360° - α) = sin αcos (360° - α) = cos αtan (360° - α) = - tan αB. pembatas kuadran tegak akan mengubah fungsisin (90° - α) = cos αcos (90° - α) = sin αtan (90° - α) = cot αsin (90° + α) = cos αcos (90° + α) = - sin αtan (90° + α) = - cot αsin (270° - α) = - cos αcos (270° - α) = - sin αtan (270° - α) = cot αsin (270° + α) = - cos αcos (270° + α) = sin αtan (270° + α) = - cot αKembali kepada soal yang ditanyakan, yakni diminta untuk menentukan nilai dari cos 330° . cos 330° = ?Sudut 330° berada di kuadran IV, nilai cos positif.Gunakan cos (360° - 330°) = cos 30°Jadi, cos 330° = cos 30°Diperoleh nilai [tex]\boxed{~cos~330^o = \frac{1}{2} \sqrt{3}~}[/tex]Pelajari lebih lanjutSebuah kasus penjumlahan nilai sin dan cos sudut https://brainly.co.id/tugas/12617728 Kasus terkait relasi sudut brainly.co.id/tugas/29437---------------------------Detil JawabanKelas        : XMapel       : MatematikaBab           : TrigonometriKode         : 10.2.7Kata Kunci : nilai, cos 330, sinus, tangen, kuadran IV, keempat, pembatas, sistim, koordinat, relasi, sudut, istimewa, brainly

Semoga dengan pertanyaan yang sudah terjawab oleh hakimium dapat membantu memudahkan mengerjakan soal, tugas dan PR sekolah kalian.

Apabila terdapat kesalahan dalam mengerjakan soal, silahkan koreksi jawaban dengan mengirimkan email ke yomemimo.com melalui halaman Contact

Last Update: Sat, 03 Dec 16