deskripsikan tokoh mahatma gandhi dan mustafa kemal dalam memerdekakan negaranya​

Berikut ini adalah pertanyaan dari ikram501 pada mata pelajaran Fisika untuk jenjang Sekolah Menengah Atas

Deskripsikan tokoh mahatma gandhi dan mustafa kemal dalam memerdekakan negaranya​

Jawaban dan Penjelasan

Berikut ini adalah pilihan jawaban terbaik dari pertanyaan diatas.

Jawaban:

•Mohandas Karamchand Gandhi (aksara Devanagari: मोहनदास करमचन्द गांधी; bahasa Hindustani: [ˈmoːɦənd̪aːs ˈkərəmtʃənd̪ ˈɡaːnd̪ʱi] ( simak); lahir di Porbandar, Gujarat, India Britania, 2 Oktober 1869 – meninggal di New Delhi, India, 30 Januari 1948 pada umur 78 tahun) adalah seorang pemimpin spiritual dan politikus dari India. Gandhi adalah salah seorang yang paling penting yang terlibat dalam Gerakan Kemerdekaan India. Ia adalah aktivis yang tidak menggunakan kekerasan, mengusung gerakan kemerdekaan melalui aksi demonstrasi damai. Pada masa kehidupan Gandhi, banyak negara yang merupakan koloni Britania Raya. Penduduk di koloni-koloni tersebut mendambakan kemerdekaan agar dapat memerintah negaranya sendiri.

Mahatma

Mohandas Gandhi

Wajah Gandhi di usia tua tersenyum, mengenakan kacamata, dan dengan sabuk putih di atas bahu kanannya

Lahir

Mohandas Karamchand Gandhi

2 Oktober 1869

Porbandar, Agen Kathiawar, Kemaharajaan Britania[1]

Meninggal

30 Januari 1948 (umur 78)

New Delhi, India

Sebab meninggal

Pembunuhan oleh penembakan

Tempat peristirahatan

Dikremasi di Rajghat, Delhi

28.6415°N 77.2483°E

Nama lain

Mahatma Gandhi, Bapu, Gandhiji

Almamater

Sekolah Tinggi Alfred, Rajkot,

Kuliah Samaldas, Bhavnagar,

Kuliah Universitas, London

Dikenal atas

Kepemimpinan Gerakan Kemerdekaan India,

Filosofi Satyagraha, Ahimsa atau antikekerasan.

pasifisme

Gerakan politik

Kongres Nasional India

Suami/istri

Kasturba Gandhi

Anak

Harilal

Manilal

Ramdas

Devdas

Orang tua

Putlibai Gandhi (ibu)

Karamchand Gandhi (ayah)

Etnis

Gujarat

Tanda tangan

Gandhi signature.svg

Gelar Mahatma (bahasa Sanskerta: "jiwa agung")[2] diberikan kepadanya pada tahun 1914 di Afrika Selatan.[3] Selain itu, di India ia juga dipanggil Bapu (bahasa Gujarat: panggilan istimewa untuk "ayah",[4] "papa"[4][5]).

•Mustafa Kemal Atatürk (lahir di Selânik, Kesultanan Utsmaniyah, 19 Mei 1881 – meninggal di Istana Dolmabahçe, Istanbul, Turki, 10 November 1938 pada umur 57 tahun), hingga 1934 namanya adalah Gazi Mustafa Kemal Paşa, adalah seorang perwira militer dan negarawan Turki yang memimpin revolusi negara itu. Ia juga merupakan pendiri dan presiden pertama Republik Turki. Ideologinya yang sekularis dan nasionalis berikut kebijakan serta teorinya dikenal sebagai Kemalisme.

Mustafa Kemal Atatürk

Atatürk Kemal.jpg

Presiden Turki ke-1

Masa jabatan

29 Oktober 1923 – 10 November 1938

Pengganti

İsmet İnönü

Perdana Menteri Turki ke-1

Masa jabatan

3 Mei 1920 – 24 Januari 1921

Pengganti

Fevzi Çakmak

Informasi pribadi

Lahir

19 Mei 1881[1]

Bendera Kesultanan Utsmaniyah Selânik, Kesultanan Utsmaniyah

sekarang Thessaloniki, Yunani

Meninggal dunia

10 November 1938

Bendera Turki Istana Dolmabahçe, Istanbul, Turki

Kebangsaan

Turki

Partai politik

Partai Rakyat Republik

Pasangan

Latife Hanım (1923–25)

Tanda tangan

Mustafa Kemal membuktikan dirinya sebagai komandan militer yang sukses selama berdinas sebagai komandan divisi dalam Pertempuran Gallipoli. Setelah kekalahan Kesultanan Utsmaniyah di tangan tentara Sekutu, dan rencana-rencana berikutnya untuk memecah negara itu, Mustafa Kemal memimpin gerakan nasional Turki dalam apa yang kemudian menjadi Perang Kemerdekaan Turki. Kampanye militernya yang sukses menghasilkan kemerdekaan negara ini dan terbentuknya Republik Turki. Sebagai presiden yang pertama, Mustafa Kemal memperkenalkan serangkaian pembaruan luas dalam usahanya menciptakan sebuah negara modern yang sekuler dan demokratis. Menurut Hukum Nama Keluarga, Majelis Agung Turki memberikan kepada Mustafa Kemal nama belakang "Atatürk" (yang berarti "Bapak Bangsa Turki") pada 24 November 1934.

Penjelasan:

semoga membantu:)

Semoga dengan pertanyaan yang sudah terjawab oleh pelajarsantuy017 dapat membantu memudahkan mengerjakan soal, tugas dan PR sekolah kalian.

Apabila terdapat kesalahan dalam mengerjakan soal, silahkan koreksi jawaban dengan mengirimkan email ke yomemimo.com melalui halaman Contact

Last Update: Sun, 13 Jun 21