Peristiwa di bumi berikut ini yang merupakan akibat pergerakan lempeng

Berikut ini adalah pertanyaan dari chesea234 pada mata pelajaran Fisika untuk jenjang Sekolah Menengah Atas

Peristiwa di bumi berikut ini yang merupakan akibat pergerakan lempeng convergent adalah a. terbentuknya mid oceanic ridge b. terbentuknya kerak samudra baru C. terbentuknya gunung api dan palung laut yang sejajar d. timbulnya aktivitas vulkanik yang lemah, seperti gempa keciltlng bantuannya ​

Jawaban dan Penjelasan

Berikut ini adalah pilihan jawaban terbaik dari pertanyaan diatas.

Jawaban:

c. terbentuknya gunung api dan palung laut yang sejajar

Penjelasan:

Gerakan konvergen merupakan gerakan lempeng tektonik saling mendekat Yang menimbulkan tumbukan antarlempeng. Jika lempeng samudra menumbuk lempeng benua, sisi lempeng samudra akan melengkung dan akan masuk ke bawah lempeng benua. Hal ini terjadi karena jenis lempeng benua yang lebih ringan dariapda lempeng samudra. Maka akibat dari pergerakan lempeng konvergen yaitu masuknya sisi lempeng samudra ke bawah lempeng benua yang disebut penunjaman (subduksi). Penunjaman menyebabkan terbentuknya palung samudra dan pegunungan.

Semoga dengan pertanyaan yang sudah terjawab oleh tiiafiya238 dapat membantu memudahkan mengerjakan soal, tugas dan PR sekolah kalian.

Apabila terdapat kesalahan dalam mengerjakan soal, silahkan koreksi jawaban dengan mengirimkan email ke yomemimo.com melalui halaman Contact

Last Update: Sat, 10 Jul 21