1. Apakah kegunaan dari pesawat sederhana? Berikan contohnya! 2. Sebutkan contoh

Berikut ini adalah pertanyaan dari kenzofareru1 pada mata pelajaran Fisika untuk jenjang Sekolah Menengah Atas

1. Apakah kegunaan dari pesawat sederhana? Berikan contohnya!2. Sebutkan contoh pengungkit jenis kedua! Tunjukkanlah mana yang dimaksud beban,kuasa, dan titik tumpunya!
3. Mengapa jalan di pegunungan dibuat berkelok-kelok?
4. Berikanlah contoh katrol bebas! Bagaimana ciri-cirinya?
5. Tuliskan beberapa contoh pesawat sederhana jenis roda berporos!
pls jawab

Jawaban dan Penjelasan

Berikut ini adalah pilihan jawaban terbaik dari pertanyaan diatas.

Jawaban:

1.Pesawat sederhana bisa memberi manfaat yang banyak antara lain seperti mengubah bentuk energi, mengurangi gaya, memperbesar kecepatan dan mengubah arah.

2.Pengungkit jenis kedua merupakan tuas yang kedudukan titik bebannya terletak di antara titik tumpu dan titik kuasa. Contoh peralatan yang menggunakan pengungkit jenis kedua seperti gerobak beroda satu, alat pemotong kertas, alat pemecah kemiri, dan pembuka tutup botol.

3.Jalan di pegunungan memang sengaja dibuat berkelok-kelok, tujuannya adalah untuk membantu kendaraan yang naik maupun turun menjadi lebih mudah untuk melaju.

4. Mengangkut benda yang berat seperti di pabrik dan pelabuhan, Ciri-ciri adalah dapat bergerak bebas dan dipindah-pindahkan

5.Gerobak/pedati, Sepeda, Mobil, dan Gerinda

Penjelasan:

Semoga dengan pertanyaan yang sudah terjawab oleh kenzofareru16 dapat membantu memudahkan mengerjakan soal, tugas dan PR sekolah kalian.

Apabila terdapat kesalahan dalam mengerjakan soal, silahkan koreksi jawaban dengan mengirimkan email ke yomemimo.com melalui halaman Contact

Last Update: Tue, 08 Jun 21