mengapa orang yg terkena setruman listrik digambarkan dengan rambut berdiri!​

Berikut ini adalah pertanyaan dari novv71 pada mata pelajaran Fisika untuk jenjang Sekolah Menengah Atas

Mengapa orang yg terkena setruman listrik digambarkan dengan rambut berdiri!​

Jawaban dan Penjelasan

Berikut ini adalah pilihan jawaban terbaik dari pertanyaan diatas.

Jawaban:

Kesetrum dapat digambarkan sebagai akibat dari tegangan kejut ( surge voltage) yang mengenai tubuh manusia. Terutama tegangan kejut yang bertegangan besar. Walaupun tegangan PLN 110/220V AC, tetapi tegangan seperti ini tetap dapat menyebabkan bahaya apabila tersentuh anggota tubuh seseorang. Maka dari itu dapat dikatakan bahwa kesetrum berbahaya karena tubuh manusia berlaku sebagai konduktor, padahal kapasitas dalam tubuh tidak sesuai dengan arus yang mengalir sehingga dapat mengganggu kerja tubuh. Dalam tubuh manusia terdapat listrik tegangan rendah yang mengalir (misalnya pada saraf, gerakan jantung, dll) sehingga bisa mengakibatkan kerja tubuh menjadi tidak sesuai karena ada gangguan aliran listrik tersebut.

========================================

Penjelasan:

  • Pelajaran: Fisika (IPA SD)
  • Kategori: Kelistrikan

Ketika tubuh seseorang terkena aliran listrik, otot orang tersebut akan kejang dan kulit mulai terbakar, jika tegangan listrik tinggi dan listrik bergerak melalui dada, orang akan mengalami fibrilasi ventrikel yang menyebabkan jantung berhenti berdetak; jika listrik bergerak melalui kepala, gangguan neurologis dapat terjadi, gangguan neurologis berupa kerusakan pada otak dan sistem saraf pusat.

Cara menolong seseorang yang tersengat listrik adalah dengan memutus aliran listrik seperti dengan memutus sekring listrik di watt meter. Orang yang berniat membantu tidak boleh menyentuh orang yang tersengat listrik karena aliran listrik akan berpindah ke orang yang membantu.

semoga membantu : )

Semoga dengan pertanyaan yang sudah terjawab oleh unggultampan dapat membantu memudahkan mengerjakan soal, tugas dan PR sekolah kalian.

Apabila terdapat kesalahan dalam mengerjakan soal, silahkan koreksi jawaban dengan mengirimkan email ke yomemimo.com melalui halaman Contact

Last Update: Sun, 30 Oct 22