1 peristiwa malam di Indonesia berlangsung selama....2 Garis khayal yang

Berikut ini adalah pertanyaan dari iwana2010ghaitsaa pada mata pelajaran Fisika untuk jenjang Sekolah Menengah Atas

1 peristiwa malam di Indonesia berlangsung selama....2 Garis khayal yang membentang mengelilingi bumi dan membagi bumi menjadi dua belahan yg sama yaitu kutub utara dan kutub selatan adalah....
3 Pada bulan juni , Kutub selatan bumi berjauhan dengan matahari, hal tersebut mengakibatkan di kutub selatan terjadi ....

Jawaban dan Penjelasan

Berikut ini adalah pilihan jawaban terbaik dari pertanyaan diatas.

1.contoh seperti Indonesia waktu malam 12jam .

Penjelasan:

Di daerah ekuator seperti Indonesia, siang dan malam hari berlangsung selama sekitar 12 jam. Di tempat lain seperti Jepang, lamanya siang dan malam bergantung pada musim yang sedang terjadi.

2..

garis khatulistiwa

Penjelasan:

Menurut Kamus Besar Bahasa Indonesia(KBBI), khatulistiwa adalah 'garis khayal keliling bumi, terletak melintang pada nol derajat (yang membagi bumi menjadi dua belahan yang sama, yaitu belahan bumi utara dan belahan bumi selatan)'.

3.musim dingin karena bagian kutub selatan tidak menghadap matahari

Semoga dengan pertanyaan yang sudah terjawab oleh putri604541 dapat membantu memudahkan mengerjakan soal, tugas dan PR sekolah kalian.

Apabila terdapat kesalahan dalam mengerjakan soal, silahkan koreksi jawaban dengan mengirimkan email ke yomemimo.com melalui halaman Contact

Last Update: Sat, 04 Jun 22